Penulis: Dia Dwi Arista

Artikel
December 25, 2021

Indo-Pasifik dan Posisi Terjepit Indonesia di Tengah Perebutan Pengaruh

Peluang Indonesia terjebak dalam pusaran ketergantungan akan semakin besar, negara ini tidak akan lagi dapat mempertahankan secuil ketahanan yang ia miliki. Sebab, bangsa ini akan semakin terperosok dan terjebak dalam permainan negara-negara adidaya yang menginginkan kemanfaatan saja di Indo-Pasifik. Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Indo-Pasifik selalu menjadi daya tarik bagi sebagian besar negara-negara adidaya. […]
December 25, 2021

Khilafah Solusi Negeri(Degradasi Moral)

"Sekularisme yang menjadi asas kehidupan mereka, menuntut kebebasan mutlak bagi individu. Sehingga, sebagian besar dari warganya terbiasa dengan kehidupan serba bebas, tanpa terikat dengan norma kemasyarakatan. Dan paham kebebasan inilah yang terus mereka iklankan ke seluruh dunia." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Membicarakan masalah degradasi moral dalam sistem kapitalisme memang tidak akan ada habisnya. […]
December 23, 2021

Waspadai Kasus Pelecehan Dijadikan Tunggangan Pelolosan RUU TPKS

Kasus pelecehan seksual di satu sisi memunculkan perasaan empati sebab apa yang menimpa mereka adalah sebuah tragedi. Namun sayangnya, adanya kasus tersebut malah dijadikan sebagai tunggangan untuk memuluskan RUU TPKS yang menjadi pro-kontra. Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap Narasipost.Com) NarasiPost.Com-Beberapa tahun terakhir aktivis liberal dan feminis gencar menyuarakan tentang Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU […]
December 20, 2021

Black Garlic, Apa Sih Istimewanya?

"Black garlic mempunyai ciri yang sangat berbeda dengan bawang putih. Terlihat dari warna, black garlic tentu mempunyai warna hitam, meski kulitnya masih berwarna putih atau kecokelatan." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-“Agar Dia mengeluarkan untuk kita dari apa yang ditumbuhkan bumi berupa sayur-sayuran, ketimun, bawang putih, kacang adas, dan bawang.” (Al-Baqarah ayat 61) Siapa […]
December 15, 2021

Pacaran vs Pernikahan: Antara Gudang Kemaksiatan dan Pintu Keberkahan

"Sakinah, mawaddah dan rahmah adalah salah satu tujuan dalam pernikahan. Setiap insan mendamba kehidupan rumah tangga yang harmonis, penuh kasih dan cinta. Ketika pernikahan mencapai derajat ini, bisa dikatakan bahwa ia telah membangun keluarga samara (sakinah mawaddah wa rahmah) dan mendapat keberkahan." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Masa kini, jika ada pemuda-pemudi tidak mempunyai […]
December 9, 2021

Kezaliman Sistem Pengupahan dalam Kapitalisme. Bandingkan dengan Islam!

"Jaminan kebutuhan dasar yang terdiri dari sandang, pangan, papan, kesehatan, pendidikan dan keamanan harus ditanggung secara pribadi dengan tumpuan upah minimalis. Tentu saja para buruh berteriak hidup dalam ketidaklayakan, sebab mereka juga menjadi tulang punggung keluarga, dengan kebutuhan yang berbeda-beda. Apalagi harga kebutuhan yang terus melonjak tidak bisa digantungkan pada upah minimalis yang diterima oleh […]
December 2, 2021

Bola Salju Pembubaran Ormas Islam Menggelinding. MUI dalam Keadaan Genting!

"Agaknya, beberapa fatwa MUI bertentangan dengan kepentingan segelintir orang. Semisal fatwa sesatnya Ahmadiyah, haramnya rokok, pelarangan kerja sama dengan Israel, pengharaman kripto sebagai mata uang dan lain-lain. Dari situlah, memunculkan pihak yang ingin MUI dibubarkan dengan tuduhan dapat memecah belah rakyat. Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Saya pernah berkata di kantor MUI pada Yang […]
December 2, 2021

Gempuran Arus Kebebasan Menerjang, Remaja Tangguh Yuk Ikut Berjuang!

"Jika ingin menjadi remaja tangguh untuk menghalau segala ide kebebasan yang kian hari kian deras, maka remaja butuh tameng untuk menjadi tangguh. Tameng ini adalah keimanan dan ketaatan seratus persen pada Allah." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Remaja saat ini bagai terjebak di tengah banjir bandang. Namun kali ini, bukan air bah yang menerjang, […]
November 26, 2021

Pendekatan Militer Gagal, Dialog Dilancarkan Papua Butuh Solusi Mengakar bukan Parsial

"Kemiskinan yang terjadi di Papua bukanlah disebabkan karena keterbelakangan yang selama ini digaungkan, namun kemiskinan sistematik akibat tata kelola kapitalistik." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Persoalan Papua sudah bertunas pada awal sejarah pembentukannya. Belanda yang masih menginginkan Papua sebagai jajahannya, menuntut Indonesia membawa persoalan Papua ke ranah internasional. Hingga akhirnya United Nations Temporary Executive […]
November 25, 2021

Hukuman Mati bagi Koruptor, Jargon Jantan Retorika Tanpa Bukti

"Hukuman mati bagi koruptor, agaknya masih jauh untuk diterapkan di Indonesia. Bahkan, jika memandang memori penegakan hukum bagi korupsi di Indonesia, maka hukuman mati hanyalah sekadar teori." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Semua orang pastilah setuju, bahwa korupsi merupakan musuh bersama. Masalahnya di negara ini, korupsi bagai penjual gorengan di pinggir jalan, mengular sepanjang […]
November 17, 2021

Episentrum Penyebaran Corona Berpindah, Akankah Indonesia Waspada?

"Penyelamatan nyawa rakyat, harusnya menjadi agenda nomor satu ketika wabah menyerang. Meski ekonomi juga menjadi faktor vital. Namun, nyawa manusia tetap diprioritaskan. Hari ini dunia menjadi saksi, jutaan nyawa telah gugur dengan perantara wabah. Meski kematian merupakan qodlo Allah yang sudah ditetapkan. Akan tetapi, usaha manusia dalam menghilangkan wabah agar bahaya tidak berkepanjangan juga harus […]
November 11, 2021

Eropa Episentrum Baru Virus Corona, Akankah Dunia Kembali Merana?

"Sejak pandemi mendera, dunia seakan merana. Apalagi ketika pandemi menggila, bukan hanya menjadi masalah Eropa ataupun Cina semata. Namun, wabah ini telah menjadi masalah bersama." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.com) NarasiPost.Com-Banyaknya persediaan vaksin ternyata tak menjamin Eropa terbebas dari ancaman corona. Nyatanya, kini benua biru tersebut menggeser posisi Indonesia sebagai episentrum penyebaran corona di […]
November 7, 2021

Sistem Peradilan Rusak, Adakah Penggantinya?

"Hukum Indonesia yang berkiblat pada Barat, tentu tak lepas dengan ideologi yang dianut Barat, yakni kapitalisme. Prinsip kapitalisme yang berupa asas manfaat menjadi daya tarik besar untuk memuluskan segala hawa nafsu menjadi kenyataan. Meski dalam prosesnya, banyak mendulang kemaksiatan." Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Berbicara tentang sistem peradilan di Indonesia, tentu khalayak akan setuju jika […]
November 2, 2021

BUMN dalam Tata Kelola Kapitalistik

"Pengelolaan dengan sistem kapitalisme inilah yang menciptakan petaka abadi bagi aset-aset negara seperti BUMN. Ketidakcakapan pengelola, tidak adanya pengawasan, dan manajemen kapitalistik mendorong ambruknya aset negara. Imbasnya tentu akan menyentuh lapisan terbawah pada masyarakat." Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Negara mempunyai banyak badan usaha yang ada di bawah kendali pemerintah. Kebijakan kapitalistik diambil untuk mengurus […]
October 30, 2021

Murtad, Bukti Keberhasilan Pluralisme Melebur dalam Sendi Negara

"Pemahaman bahwa Islam adalah agama satu-satunya yang diridai Allah, menjadikan muslim sadar bahwa kata itu harus dibuang jauh dalam kamus kehidupan. Persoalannya, menjaga keimanan di tengah gempuran pemikiran Barat seperti sekularisme dan pluralisme, bagai memegang bara api. Maka murtad, menjadi bukti bahwa pluralisme telah berhasil melebur dalam sendi negara ini." Oleh. Dia Dwi Arista(Kontributor Tetap […]

End of content

No more articles

Resensi

End of content

No more reviews