September 1, 2024
Deepfake, Sisi Buruk Teknologi
Salah satu bentuk penyalahgunaan teknologi deepfake yang paling mengerikan adalah pembuatan konten pornografi tanpa persetujuan korban Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Perkembangan teknologi digital telah memberikan banyak manfaat, tetapi di sisi lain juga membawa sisi buruk yang berdampak pada nilai moralitas yang serius. Salah satunya adalah penyalahgunaan teknologi canggih seperti kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) untuk […]
July 8, 2024
Modernisasi Pertanian, Menguntungkan Siapa?
Modernisasi pertanian menghendaki proses pertanian dengan modal yang besar. Hal ini menyebabkan ketergantungan Indonesia terhadap alat-alat impor. Oleh. Muthiah Al Fath(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Di tengah arus teknologi yang terus berkembang, sektor pertanian tak luput mengalami transformasi. Kebudayaan pertanian mengalami modernisasi dari pertanian tradisional yang ditujukan untuk memenuhi kebutuhan keluarga, menjadi pertanian industri yang ditujukan […]
June 24, 2024
Upaya Manusia Mendeteksi Bencana
Upaya manusia dalam mendeteksi bencana harus dimaksimalkan agar mencegah musibah yang datang lebih besar dan tidak menimbulkan korban jiwa. Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Musibah atau bencana adalah suatu peristiwa yang tidak mudah diprediksi, bahkan ada musibah yang sepenuhnya berasal dari kehendak Allah Swt. sebagai pencipta alam semesta yang bisa kapan saja terjadinya. Pada musibah […]
February 18, 2024
Teknologi Maju, Waspada Penipuan Gaya Baru
Teknologi jangan menjadi alat penipuan gaya baru, melainkan menjadi amunisi untuk makin mendekatkan diri kepada Allah Swt. Oleh. Haifa EimaanTim Penulis Inti NarasiPost.Com NarasiPost.Com-Karyawan di sebuah firma keuangan multinasional di Hong Kong menjadi korban penipuan daring dengan rekeningnya dikuras sebesar US$25,6 juta atau setara 400 miliar rupiah. Penipuan melibatkan teknologi Deepfake yang menggunakan kecerdasan buatan […]
December 9, 2023
Wolbachia Datang, DBD Hilang?
Segala pro dan kontra yang menyertai program Wolbachia ini menegaskan bahwa rakyat membutuhkan kepastian. Oleh. Deena Noor(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Beberapa waktu ini, Wolbachia sedang ramai diperbincangkan. Wolbachia diklaim bisa menurunkan kasus Demam Berdarah Dengue (DBD). Namun, ternyata tidak semua menerimanya sehingga pro dan kontra pun terjadi di tengah masyarakat. Sebenarnya apa itu Wolbachia? Benarkah […]
November 13, 2023
Deepfake, Kenali dan Waspadai
"Barang siapa mencurangi (membohongi) kami, maka bukan termasuk golongan kami." (HR Muslim) Oleh.Haifa Eimaan(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kian hari, teknologi digital kian mencengangkan. Salah satunya adalah teknologi Artificial Intelligence (AI). Kecerdasan buatan atau AI merupakan inovasi yang paling menggegerkan dunia pada akhir 2022. Sejak kemunculannya, AI telah menuai pro dan kontra. Ada banyak pihak yang […]
October 30, 2023
Arab Saudi Menghijau, Kemajuan Teknologi atau Tanda Kiamat?
Umat Islam seharusnya menjadi umat terdepan dalam meneliti dan mengobservasi alam ini, dalam upaya menadaburi ayat-ayat kebesaran Allah. Dan hal itu telah dicontohkan pada masa Khilafah terdahulu. Oleh. Aya Ummu Najwa(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Arab Saudi semakin hijau. Bahkan baru-baru ini Arab Saudi berhasil memecahkan rekor dunia dalam bidang pertanian, dengan mengubah sebagian area gurun […]
April 7, 2022
Industri Militer Masa Depan Berbasiskan Teknologi AI dan IoT, Berisiko?
"Semangat pengembangan teknologi dalam kapitalisme, seperti kepemilikan teknologi canggih berbasiskan AI dan IoT dalam bidang militer digunakan untuk memperkukuh arogansi serta meningkatkan daya saing antarnegara." Oleh. drh. Lailatus Sa'diyah(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Ketua Umum ASIOTI Teguh Prasetya menjelaskan, pengembangan teknologi Artificial Intelligence (AI) dan Internet of Things (IoT) semakin masif, terutama untuk menunjang industri di masa […]