Narasi Perempuan berdaya
March 18, 2024

Mengkritisi Narasi Perempuan Berdaya dalam Ekonomi

Sesungguhnya isu pemberdayaan perempuan dengan menjadikan perempuan terlibat dalam aktivitas kewirausahaan adalah racun yang bisa merusak fitrah perempuan. Oleh. Hanifah Tarisa Budiyanti S. Ag.(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Isu pemberdayaan perempuan dalam kewirausahaan di wilayah Kalimantan Timur (Kaltim) sejauh ini telah menjadi fokus bagi banyak perangkat daerah. Salah satunya adalah Dinas Kependudukan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) […]
NarasiNetral dalam demokrasi
February 1, 2024

Mitos Narasi Netral dalam Demokrasi

Sikap netral penguasa sulit diwujudkan dalam bingkai demokrasi. Sebab mereka bersama oligarki bersekongkol dalam menduduki kursi kekuasaan. Oleh. Mariam(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Tidak netral! Polemik Jokowi yang menyatakan keberpihakannya kepada salah satu pasangan calon presiden dan wakil presiden ini banyak disoroti dan dikritik berbagai kalangan. Dalam klarifikasinya, Jokowi mengatakan bahwa memang pernyataannya itu mengacu pada Undang-undang Nomor […]
Memahami TEks Narasi
January 25, 2024

Memahami Teks Narasi

Penting sekali memahami teks narasi dan serba-serbinya, agar karya kita tetap on the track dan bernyawa. Oleh. Haifa Eimaan(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Sahabat, pada sharing ilmu kali ini kita akan mengupas bahsan tentang teks narasi. Teks narasi merupakan jenis teks yang mengisahkan satu peristiwa atau beberapa peristiwa berdasarkan urutan waktu (kronologis). Isinya bisa rekaan dan berdasarkan kisah […]
Narasi Terorisme
December 10, 2023

Narasi Terorisme Kembali Mencuat, Siapa yang Diuntungkan?

“… Barang siapa membunuh seseorang, bukan karena orang itu membunuh orang lain, atau bukan karena berbuat kerusakan di bumi, maka seakan-akan dia telah membunuh semua manusia….” (TQS. Al-Ma’idah [5]: 32). Oleh. Hanifah Tarisa Budiyanti S. Ag.(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Menjelang natal dan akhir tahun, isu terorisme kembali mencuat. Lagi-lagi isu ini dikaitkan dengan Islam dan umatnya. Namun, […]
Narasi Sesat perkawinan anak
October 21, 2023

Narasi Sesat Pencegahan Perkawinan Anak

Bila dipikirkan lebih dalam, bukan perkawinan anak yang menghancurkan masa depan generasi, tetapi kehidupan sekuler liberal biang keroknya. Oleh. Haifa Eimaan(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pemerintah berambisi menekan angka perkawinan anak menjadi 14% di tahun 2024. Demikian yang disampaikan oleh Kamaruddin Amin, Dirjen Bimas Islam, dalam kegiatan Seminar Nasional Cegah Kawin Anak di Makassar, Sulawesi Selatan. Perkawinan […]
March 23, 2023

Inspirasi dalam Narasi

"Suatu hari kabar tentang NarasiPost.Com lewat di beranda. Itulah awal perkenalanku dengan media online yang membuatku terkagum-kagum. Aku masih menyimpan penasaran dengan kemampuanku menulis artikel." Oleh. Asma Faoriyah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kecintaanku membaca, membuatku berangan-angan bisa menulis suatu hari nanti. Namun, kesibukan sebagai seorang guru di sebuah madrasah, sekaligus mendedikasikan diri sebagai ibu rumah tangga yang berusaha […]
October 20, 2020

Narasi Sarat Makna

Sebagaimana bait prosaNarasi karya tercipta di sanaNuansa ruh bersama selaksa doaSemoga kelak memperberat mizannyaDi hari perhitungan, semuanyaTidak satu pun terlewatBaik santun kataAtaupun kesombongan yang adaSemua ada pada catatan-Nya Oleh Atik Setyawati Bukan goresan tak berartiPenanda penghambaan diri pada IlahiSeruan kebajikanCegah kemungkaranSebagai satu jawabanWajibnya menaatiPerintah Robbul Izzati Sebagaimana bait prosaNarasi karya tercipta di sanaNuansa ruh bersama […]