Ibu, jangan biarkan Fitrahmu di renggut
June 14, 2024

Ibu, Jangan Biarkan Fitrahmu Direnggut!

Dua orang ibu rela mencabuli buah hati sendiri demi iming-iming materi. Miris rasanya membayangkan masa depan anak-anak yang dicabuli oleh ibunya sendiri ini. Oleh. Nur Purnama. I. P.(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-"Seorang ibu adalah semilir angin sejuk yang mengembuskan napas kedamaian dan kasih sayang ke seluruh ruang kehidupan. Ia sangat berpengaruh dalam pembentukan manusia yang baik." (Syekh […]
Ketika Kapitalisme Merampas Fitrah Ibu
June 13, 2024

Ketika Kapitalisme Merampas Fitrah Ibu

Kapitalismelah sumber perampasan fitrah ibu yang sebenarnya, yang melahirkan bencana demi bencana yang tak berkesudahan. Oleh. Rizki Ika Sahana(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kegagalan sistem pendidikan kita mencetak individu berkepribadian Islam serta siap mengemban amanah mulia sebagai ibu, bukanlah isapan jempol. Viralnya video pelecehan seksual oleh ibu terhadap anak kandung di bawah umur sepekan terakhir, adalah bukti nyata […]
Transit Love
April 7, 2024

Transit Love, Boleh Enggak sih!

Transit love merupakan buah dari penerapan aturan yang sekuler buatan manusia. Cinta itu dibiarkan tumbuh dalam ruang bebas tanpa aturan Sang Penciptanya. Oleh. Deena Noor(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Hai, Sob, apa kabar? Semoga sehat-sehat selalu, ya! By the way, Kalian pernah dengar tentang transit love enggak? Aku baru tahu lo ada istilah itu. Beberapa waktu […]
Idul Fitri kembali fitrah dan taat syariat
April 6, 2024

Idulfitri: Kembali Fitrah dan Taat Syariat

Idulfitri adalah momentum tepat untuk kembali kepada fitrah menuju ketaatan yang sempurna, menyebarkan kebaikan terhadap sesama manusia, karena ajaran Islam adalah rahmat untuk seluruh alam. Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Idulfitri merupakan momen puncak bagi kaum muslim setelah sebulan penuh menjalani ibadah puasa Ramadan. Namun, masih seperti tahun sebelumnya, hari raya tahun ini masih diselimuti […]
August 27, 2022

Menjalani Fitrah atau Melawan Fitrah? Mesti Dipertanggungjawabkan

"Paham liberalisme inilah yang akhirnya menumbuhsuburkan pengusung LGBTQ. Sungguh sangat disayangkan. Negeri yang berasaskan ketuhanan Yang Maha Esa memberikan ruang kepada warganya yang mengaku nonbiner." Oleh. Teti Rostika(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.com- Ketika Islam saat ini tidak menjadi panduan dalam kehidupan, manusia menjadi tersesat. Seperti kehilangan arah menjalani kehidupan tanpa tujuan yang benar. Sehingga perilaku manusia pun […]
July 3, 2022

Urgensi Memulangkan Wanita Kepada Fitrah

"Sistem kapitalisme memaksa banyak perempuan untuk beranjak dari fitrahnya. Menopang kehidupan di yang serba dalam kesempitan, umumnya soal materi. Kapitalisme ini telah berhasil mengubah kerangka berpikir masyarakat mengenai perempuan. Utamanya perempuan yang bertitel, yang katanya sayang kalau tidak digunakan untuk menghasilkan uang." Oleh. Syifa Nurjanah(Kontributor NarasiPost.com) NarasiPost.Com-Mungkin kita terbiasa mendengar perkataan banyak masyarakat, “Buat apa […]
March 29, 2022

Kapitalisme Merusak Fitrah Ibu

"Kapitalismelah yang menjadi sumber permasalahan, sebab telah berhasil mengubah fitrah seorang ibu. Sehingga, dia tega menghabisi nyawa kedua anak kandungnya sendiri." Oleh. Rahmiani. Tiflen, Skep(Voice of Muslimah Malang) NarasiPost.Com-Ibu adalah sosok lembut penuh santun yang senantiasa menjadi panutan serta madrasah pertama bagi anak-anaknya. Dalam Islam sendiri kedudukan seorang ibu begitu mulia, sebab Rasulullah saw. telah […]