Penulis: Novianti
Artikel
June 30, 2023
Janda Menderita, Siapa yang Bela?
"Sebetulnya nasib para janda terpuruk karena hidup dalam sistem sekuler kapitalis. Sistem yang mengagungkan materi dan menempatkan para pemilik modal pada puncak tertinggi dalam strata masyarakat." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pemandangan umum di negara kita, seorang janda yang ditinggal mati atau dicerai, harus bekerja keras bahkan ketika masih dalam masa iddah. Di antaranya, ada yang terpaksa […]
June 22, 2023
Al Zaytun Tetap Berkibar, Negara Apa Kabar?
“Hai orang-orang yang beriman, barang siapa di antara kamu yang murtad dari agamanya, maka kelak Allah akan mendatangkan suatu kaum yang Allah mencintai mereka dan mereka pun mencintai-Nya, yang bersikap lemah lembut terhadap orang yang mukmin, dan bersikap keras terhadap orang-orang kafir. (Al-Maidah ayat 54)” Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pondok pesantren Al Zaytun kembali menjadi perbincangan […]
June 17, 2023
Gelombang PHK Massal, Perlu Perubahan Tatanan Global
” Perjanjian-perjanjian tersebut hakikatnya merupakan agenda tersembunyi untuk melanggengkan penjajahan ke negara lain khususnya negeri muslim.” Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kaum buruh diliputi kecemasan seiring dengan gelombang Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) massal. Mulai dari buruh pabrik, tekstil, garmen, hingga alas kaki telah menjadi korban PHK sejak akhir tahun lalu. Diberitakan kontan.co.id (12/06/2023), Konfederasi Serikat Pekerja Nasional […]
June 1, 2023
Pabrik Hantu Akibat Tsunami PHK
"Sistem kapitalisme menyebabkan kekuatan oligarki melebihi negara, karena kepemilikan sumber daya alam beralih dari rakyat ke swasta. Padahal jika dikelola negara dapat digunakan untuk berbagai pemenuhan kebutuhan rakyat. APBN pun lunglai, rakyat terus dibebani pajak termasuk pada kelompok miskin sekalipun." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Di beberapa kawasan Jakarta, muncul area hantu dadakan. Bukan karena dihuni makhluk […]
May 18, 2023
Konser Coldplay, Hanya Hiburan?
"Negara seharusnya melindungi terutama generasi muda dari tontonan yang merusak. Tidak ada perizinan bagi konser yang mengusung ideologi selain Islam. Namun, harapan ini sulit terwujud dalam sistem sekuler kapitalisme yang berorientasi pada kesenangan dunia." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Grup musik Inggris Coldplay mengumumkan akan menggelar konser perdananya di Stadion GBK Jakarta pada 15 November 2023. Dirilis […]
April 8, 2023
Jalan Gelap Menuju Pemerintahan Bersih dalam Sistem Kapitalisme
”Suburnya kasus pencucian uang adalah buah dari penerapan sistem kapitalisme. Dengan orientasi keuntungan, pejabat melegalkan segala cara untuk meraih apa yang diinginkan.” Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kasus Rafael ibarat membuka kotak pandora yang membongkar kebobrokan para pejabat negara. Terkuak kasus berikutnya yaitu transaksi janggal Rp349 triliun di Kemenkeu. Kasus ini berbuntut rapat antara Mahfud MD selaku […]
March 20, 2023
Rakyat Sengsara, Pejabat Kaya Raya
”Korupsi ibarat penyakit yang sudah menggerogoti pejabat negeri ini dan berada pada level yang sangat membahayakan. “ Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Imbas kasus penganiayaan yang dilakukan Mario terhadap David membongkar kebobrokan para pejabat sehingga tagar #StopBayarPajak viral di media sosial (medsos). Ini bentuk kritik terhadap perilaku pejabat khususnya pegawai pajak yang selama ini getol mengingatkan agar […]
March 9, 2023
Pajak untuk Siapa?
”Tidak etis pejabat berfoya-foya saat masih banyak jutaan rakyat yang terseok-seok untuk sekadar memenuhi kebutuhan dasar. Sementara pejabat digaji dari pajak rakyat.” Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Menkeu Sri Mulyani, sosok penting yang mengurusi urusan pajak kebakaran jenggot dengan ulah anak buahnya sendiri. Pasalnya, telah terjadi peristiwa pemukulan terhadap Cristalino David Ozora (anak petinggi GP Ansor Jonathan […]
February 14, 2023
Gula Tak Semanis Rasanya
"Apa yang dikonsumsi anak-anak hari ini, akan menentukan gen keturunannya. Jika pola makan dan pola hidup bergeser ke pola minim nutrisi, maka akan berakibat pada penurunan derajat kesehatan secara cepat pada generasi berikutnya." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Ikatan Dokter Anak Indonesia merilis data mengkhawatirkan. Prevalensi anak penderita diabetes pada Januari 2023 meningkat 70 kali lipat dibanding […]
January 13, 2023
Terobosan Extraordinary Penyelesaian Utang
"Narasi bahwa utang merupakan bantuan bagi negara-negara berkembang, hakikatnya memberikan implikasi mengerikan. Negara penerima utang dihisap habis-habisan hingga bangkrut oleh negara atau lembaga pemberi utang. Inilah neokolonialisme gaya baru yang diterapkan Barat diikuti oleh Cina sekarang terhadap negeri-negeri muslim." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kementerian Keuangan melaporkan, posisi utang pemerintah telah menembus Rp7.554,25 triliun hingga 30 November […]
January 5, 2023
Ketika Anak Terjerat Maksiat
"Bersekolah di sekolah Islam bahkan di pesantren, namun lingkungan liberal yang mengagungkan kebebasan merupakan magnet sangat kuat yang bisa memorak-porandakan fondasi yang sudah dibangun dalam keluarga." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Seorang ibu menyampaikan kegundahannya dengan bercucuran air mata. “Putri saya meminta izin melepaskan kerudungnya. Padahal sejak dari TK, saya masukkan di sekolah Islam sampai usia SMA. […]
December 24, 2022
Karut-Marut Proyek Kereta Cepat
"Transportasi adalah bisnis yang sangat menggiurkan karena sudah menjadi kebutuhan vital masyarakat. Ini merupakan lahan basah untuk meraup keuntungan sebesar-besarnya. Jika masyarakat ingin memperoleh keamanan dan layanan maksimum, maka harus membayar dengan harga mahal." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Lagi-lagi proyek kereta cepat membuat berita. Setelah persoalan pembengkakan dana, muncul kabar kereta kerja pada proyek pengerjaan Kereta […]
December 8, 2022
Memutus Rantai Generasi Sandwich
"Bila dicermati, keberadaan generasi sandwich merupakan dampak dari penerapan sistem kapitalis. Para pemilik modal menjadi aktor utama pembangunan sehingga kebijakan negara lebih mementingkan para kapital dan tanggung jawab pemenuhan kebutuhan rakyat terabaikan." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Sandwich generation kerap kali menjadi perbincangan akhir-akhir ini. Salah satu jenis roti yang berisi lapisan daging pada bagian tengahnya digunakan […]
November 14, 2022
Mengakhiri Pornografi dengan Sistem Islam
"Hubungan laki-laki dan perempuan dilihat dengan perspektif rendah, sebatas untuk memuaskan syahwat. Tidak ada kesadaran bahwa hubungan seks merupakan bagian dari tanggung jawab pasangan yang sudah menikah dalam rangka meneruskan keturunan untuk melanjutkan kehidupan manusia." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Dunia sudah dibanjiri konten-konten pornografi. Video porno terus diproduksi dan memenuhi ruang publik terutama di dunia maya. […]
November 3, 2022
Strategi Global Pengebirian Pemuda di Bawah Bendera Moderasi Beragama
"Moderasi beragama merupakan program sekularisasi serta upaya Barat melanggengkan penjajahan atas negeri-negeri muslim. Karenanya, umat Islam harus bersatu dan sepakat menolak moderasi beragama." Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-“Makin redup idealisme dan heroisme pemuda, makin suram masa depan sebuah bangsa.” Kalimat yang menunjukkan betapa pentingnya peranan pemuda dalam setiap zaman. Karenanya, pemuda selalu disorot dan dijadikan target […]
End of content
No more articles
Resensi
End of content
No more reviews