November 7, 2024
Kapitalisasi Potensi Harta Zakat
Pemanfaatan zakat dan wakaf dalam sistem kapitalisme biasanya bekerja sama dengan pihak perbankan dan diarahkan ke berbagai sektor ekonomi yang dianggap produktif. Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Harta yang diperoleh dari zakat dan wakaf sering menjadi perbincangan masyarakat umum, terutama mengenai pengelolaannya sebagai instrumen pendapatan negara yang memiliki potensi besar untuk dikembangkan di sektor ekonomi […]
November 4, 2024
Zakat Pertanian dan Buah-buahan
Zakat pertanian dan buah-buahan merupakan salah satu mekanisme pendistribusian harta dalam sistem Islam. Melalui zakat, harta tidak hanya dinikmati oleh orang-orang kaya. Namun, pelaksanaan kewajiban ini hanya dapat dilakukan secara sempurna dalam sistem Islam kaffah. Oleh. Mariyah Zawawi(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Menunaikan zakat merupakan salah satu rukun Islam, yaitu rukun yang ketiga. Selain zakat fitrah, […]
April 10, 2024
Yuk, Bayar Zakat Fitrah Agar Sempurna Islam Kita
"Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan menyucikan mereka dan mendoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka. Dan Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui." (QS. At-Taubah ayat 103) Oleh. Firman Fadilah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Zakat fitrah adalah salah satu kewajiban dalam agama Islam yang memiliki peran penting […]
April 8, 2024
Zakat untuk Kesejahteraan Umat, Benarkah Solusi?
Zakat dalam perspektif Islam tidak diperkenankan untuk pemberdayaan ekonomi rakyat dengan pinjaman bergilir, pembinaan keagamaan, dan berbagai pemberdayaan lainnya. Oleh. Morin Ike Nurwulan, SE.(Kontributor NarasiPost.Com dan Aktivis Islam Kaffah) NarasiPost.Com-Menarik untuk diperhatikan, apa yang disampaikan oleh Bupati Bandung, Dadang Supriatna, yang mengajak para ASN dan non-ASN di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Bandung, untuk menunaikan zakat, infak […]
April 6, 2024
Perbudakan dengan Zakat Wajib Dihapuskan
Perbudakan dengan zakat dihapuskan ketika Islam datang menawarkan solusi yang dapat meringankan status perbudakan atau membebaskan secara paksa atau sukarela. Oleh. Netty al Kayyisa (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Sebelum Islam datang, praktik perbudakan sudah ada di kehidupan masa lampau. Ketika seseorang berutang tidak bisa membayar utangnya karena pailit atau sebab tertentu, maka seseorang yang berutang tadi akan menjadi […]
March 24, 2024
Zakat Pertanian yang Terlupakan
Jika zakat pertanian ditunaikan dengan benar dan dikoordinasi oleh negara, maka manfaatnya bisa dirasakan oleh mustahik zakat dengan sempurna. Oleh. Netty al Kayyisa (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Ramadan bulan menunaikan zakat. Zakat fitrah untuk menyucikan diri selama setahun penuh. Terkadang juga diikuti dengan zakat mal. Meski sebenarnya penunaian zakat mal tak harus menunggu Ramadan. Tergantung haul dari […]