Tanah ABang
October 14, 2023

TikTok Shop Dilarang, Akankah Tanah Abang Kembali Cemerlang?

Pengusaha akan terus menggelontorkan modalnya untuk mampu menguasai pasar tanpa memedulikan keberadaan UMKM. Oleh. Ananda, S.T.P(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Hai, Gengs! Kamu penduduk sosmed yang mana, nih? IG? Twittter atau TikTok? Apa pun sosmed favorit yang kamu scroll setiap hari, tetap gunakan untuk hal-hal yang bermanfaat, ya. Ngomongin soal sosmed nih, kamu pasti udah nggak asing ‘kan? […]
Jualan tik tok
October 4, 2023

Waduh, Jualan di TikTok Dilarang?

Penyebab TikTok shop dan sejenisnya hendak dilarang adalah karena omzet penjualan UMKM menurun akibat tidak mengikuti perkembangan digital. Seharusnya pemerintah memfasilitasi itu. Sayangnya, segala kebutuhan digital harus disediakan oleh penjual secara mandiri.  Oleh. Firda Umayah(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Hai Sobat, apakah kamu pengguna TikTok? Kalau iya, pasti tahu dong kalau TikTok saat ini sering menjadi […]
Rungkad
September 24, 2023

Rungkad

”Dan sekiranya penduduk negeri beriman dan bertakwa, pasti Kami akan melimpahkan kepada mereka berkah dari langit dan bumi, …” (TQS. Al-A’raf ayat 96) Oleh. Dia Dwi Arista(Tim Redaksi NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Rungkad entek-entekan …” Tak asing dengan kalimat di atas? Berarti Anda termasuk orang yang up to date. Ya, lagu Rungkad pernah mengguncang istana, tepatnya pada 17 […]
June 11, 2022

Cari Cuan 24 Jam Nonstop, Begini Amat Hidup?

"Islam punya konsep rezeki yang jelas, pun punya konsep qada dan qadar yang menenangkan. Rezeki gak melulu harta atau materi, melainkan berupa segala pemberian dari Sang Maha Pencipta seperti kesehatan dan teman yang saleh. So, nggak ada tuh istilah "yang penting cuan!" Oleh. Silah WD(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Halo, Guys! Baik-baik aja 'kan? Eh, by the way […]
August 24, 2021

Dari Hobi Tik Tokan Sampai Jadi Kaum Rebahan

"Salah satu naskah Challenge ke-4 NarasiPost.Com dalam rubrik Teenager " Oleh : Tri Rejeki NarasiPost.Com-Tik Tok, aplikasi yang sedang mendunia ini benar-benar telah berhasil menghipnotis hampir seluruh kaum remaja. Buktinya, hampir seluruh remaja di dunia menginstal aplikasi Tik Tok ini, walaupun hanya sekadar untuk scroll-scroll saja, atau bahkan sampai membuat video versi mereka sendiri. Aplikasi […]
June 6, 2021

Sindrom Joget TikTok: Potret Generasi Ambyar

 “Tidak akan beranjak kaki anak Adam pada Hari Kiamat dari sisi Rabbnya sampai dia ditanya tentang 5 (perkara) : umurnya di mana dia habiskan, tentang masa mudanya di mana dia usangkan, tentang hartanya dari mana dia mendapatkannya dan ke mana dia keluarkan dan tentang apa yang telah dia amalkan dari ilmunya“. (HR. At-Tirmizi) Oleh. Hana […]