Pajak THR
April 12, 2024

Pajak THR, Pegawai Swasta Gigit Jari

Pajak seakan menjadi momok bagi para pekerja negeri ini. Tidak ada satu pun kepemilikan baik individu maupun usaha yang tidak terpajaki. Oleh. Afiynoor, S.Kom(Kontributor NarasiPost.Com & Aktivis Dakwah Surabaya) NarasiPost.Com-Bayangan para pegawai swasta akan menyambut hari raya penuh suka cita seketika berubah menjadi kecewa setelah pemerintah resmi menerapkan skema baru untuk potongan PPh Pasal 21. […]
THR tidak Merata
April 2, 2024

THR Tidak Merata, Honorer Merana

Tidak adanya anggaran THR bagi pegawai honorer, kepala desa, dan perangkat desa merupakan salah satu bentuk kezaliman pemerintah terhadap rakyatnya. Oleh. Hadi Kartini(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Bulan Ramadan adalah bulan yang ditunggu-tunggu umat muslim untuk beribadah kepada Allah Swt. di mana pada bulan ini, semua amal ibadah pahalanya akan dilipatgandakan. Dan bulan ini juga sangat dinantikan pekerja/pegawai, […]
April 20, 2022

Rakyat Bukan Sekadar Butuh THR, tetapi Butuh Sejahtera

"Tugas pemerintah itu jauh lebih luas dari sekadar pemberi ketegasan agar THR sebagai hak buruh dan kewajiban pengusaha bisa terlaksana dengan lancar. Tugas pemerintah adalah mengurusi urusan rakyat, salah satunya menciptakan kesejahteraan yang berkeadilan. Perlu diingat juga bahwa rakyat itu bukan para buruh saja, namun semua warga negara. Bagaimana bisa dikatakan sejahtera jika banyak di […]
THR
April 26, 2021

THR dicicil, Pekerja Semakin Kerdil

Apabila salah seorang diantara kalian mengontrak tenaga seorang pekerjaan, hendaklah diberitahukan kepadanya upahnya." (HR. Ad-Daruquthni) Oleh: Siti Aisyah, S. Pd(Pegiat Literasi Muslimah Papua) NarasiPost.Com-THR atau Tunjangan Hari Raya adalah hal yang sangat ditunggu-tunggu oleh para pekerja. Karena THR ini biasanya akan diberikan sebesar satu kali upah mereka. Namun sepertinya untuk tahun ini mereka harus rela […]
April 22, 2021

THR Dicicil, Kesejahteraan Buruh Semakin Nihil!

"Berikan kepada seorang pekerja upahnya sebelum keringatnya kering." (HR. Ibnu Majah) Oleh : Nur Azizah(Aktivis Muslimah Balikpapan) NarasiPost.Com-Bulan Ramadan merupakan berkah bagi para umat muslim. Tidak lama lagi kemenangan yang ditunggu-tunggu akan tiba. Sudah menjadi tradisi kultural di Indonesia, apabila menjelang Hari Raya Idul Fitri, para pekerja mendapat Tunjangan Hari Raya (THR) sehingga pekerja dapat […]