Sisi Politis Ibadah Haji
May 27, 2024

Sisi Politis Ibadah Haji

Haji bukan hanya perjalanan fisik, tetapi juga perjalanan spiritual, bahkan sepulang haji bisa mengemban dakwah Islam secara kaffah. Oleh. Maman El Hakiem (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kaum muslim hampir dipastikan sangat merindukan bisa berangkat haji ke tanah suci, bahkan sampai rela menunggu puluhan tahun. Indonesia sebagai salah satu negara yang penduduknya mayoritas muslim, selalu memberangkatkan calon jemaah […]
Sahabat Taat Dunia dan Akhirat
July 31, 2023

Sahabat Taat Dunia Akhirat

Sungguh, mencari sahabat taat di era liberalisme saat ini bagai mencari jarum dalam jerami. Bukan hal mudah. Namun, jangan pernah menyerah ataupun berputus asa! Berusahalah, kau akan menemukannya suatu saat nanti. Oleh. Choirin Fitri (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Sahabat juang Bukan hanya yang beruang Tapi dialah yang berpeluang Menghiasi kekosongan ruang Sahabat taat Tak cukup punya bakat […]
July 27, 2021

Keyakinan, Ketaatan dan Kemenangan

Kemenangan demi kemenangan yang berhasil diraih Rasulullah Saw dan para sahabatnya serta para khalifah sesudahnya adalah karena mereka menerapkan Islam secara kaffah dalam kehidupan mereka. Ini pulalah yang menjadikan generasi Islam terdahulu mampu membangun kekuatan “super power”, yang disegani kawan dan ditakuti lawan. NarasiPost.Com-Tahun ini, umat Islam merayakan Hari Raya Iduladha 1442 H masih dalam […]
January 6, 2021

Ibadah Dulu Atau Nunggu Kaya?

Begitulah sifat manusia, tidak pernah puas. Karena bukan ketidak-cukupannya yang menghalangi ketaatan. Bukan sedikitnya uang yang menjadi hambatan untuk beribadah. Melainkan hatinya yang fakir lagi mengalami kesempitan. Tersebab jauh dari iman. Oleh: Ana Nazahah (Revowriter Aceh) NarasiPost.com - Judul di atas, seharusnya sangat tidak tepat jika ditanyakan pada pribadi Mukmin. Walau bagaimanapun setiap Muslim pasti […]
October 10, 2020

Nikmat Islam

Agama Islam, tidak hanya mengatur agama ritual saja seperti sholat, puasa, zakat dan baca alquran. Namun, Islam merupakan pandangan hidup serta agama yang diturunkan Allah Subhanahu Wa Ta’aala kepada Nabi Muhammad Shollallahu ‘Alaihi Wassalam untuk mengatur hubungan manusia dengan Penciptanya, dirinya sendiri dan sesama manusia. ***** Oleh: Minah Mahabbah NarasiPost.com– Islam merupakan suatu nikmat yang […]
October 10, 2020

Resensi Buku Inspiring love

Cinta adalah anugerah dari Allah. Setiap manusia pasti memilikinya. Kalau hidup tanpa cinta, akan terasa garing bin bete. Namun sayang banyak yang terjebak dengan cinta. Mereka berjuang untuknya tapi ternyata menyimpang, akhirnya maksiat yang terjadi. Yuk deh open your mind untuk mencari makna cinta yang sebenarnya. ***** NarasiPost.com Judul: Inspiring LovePenulis: Muhammad Rahmat KurniaPenerbit: Mahabbah […]