October 10, 2022

Yakinlah Ukhti, Jodoh Pasti Bertamu!

"Keyakinan bahwa Allah Maha Tahu akan segala hal membuat kita tidak khawatir dengan kapan terkabulnya doa kita. Allah lebih mengetahui waktu yang tepat saat jodoh bertamu meminta ijin kepada orang tua kita. Bahkan saat jodoh tak kunjung datang bertamu, kita tetap harus teguh pada keyakinan bahwa ketetapan-Nya adalah yang terbaik untuk hidup kita." Oleh. Dira […]
July 16, 2022

Kupendam Rasa, Kugenggam Asa

"Jodoh itu seperti 'Alif Lam Mim' yang artinya hanya Allah yang tahu. Layaknya pertemuan Ayyub dan Ulya yang tidak terpikirkan sebelumnya, yang mereka lakukan adalah yakin bahwa ketetapan Allah pasti yang terbaik dan semua akan indah pada waktunya. Asam di gunung, garam di laut, sesuatu yang telah ditakdirkan bersama walaupun jarak memisahkan, pada akhirnya akan […]
December 4, 2020

Jadilah Jomblo Mulia

Adakalanya jodoh itu dekat. Kadang pula datang terlambat. Malah ada yang tak bertandang hingga kendur semangat. Bersegera bertemu jodoh itu mulia. Belum ketemu jodoh hingga usia matang juga bukan aib. Iya enggak? Oleh: Choirin Fitri (Pemerhati Remaja) NarasiPost.com - Jodoh qodho' alias ketetapan Allah. Tak ada yang tahu kapan ia bertamu. Tak ada yang tahu […]
October 16, 2020

Dalam Penantian

Mungkin Allah swt belum mengizinkan hadirnya sosok yang akan menjadi imammu.Mungkin Allah ingin memberikan sosok yang terbaik untukmu dan memintamu untuk bersabar sedikit lagi.Sosok yang akan merekahkan senyummu dan bersama menapaki jalan syurga_Nya. Oleh.Andrea_aussie(Pemred NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Duhai anakku..Izinkanlah diriku merangkai nasehat untukmu sebagai ungkapan cinta kasihku untukmu.Aku mencoba memahami perasanmu meredam kegelisahan yang tiada menentu.Kutahu hingga […]