May 9, 2024
Hari Pendidikan Nasional dan Perubahan Menuju Generasi Emas
Sistem pendidikan hari ini berkontribusi besar pada pembajakan potensi pemuda. Kooptasi SDM mudah dilakukan karena hilangnya visi politik. Oleh. Adinda Putri Iffatuz Zahroh(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-"Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar" merupakan tema yang diusung pada Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024. Dalam pidato yang disampaikan Mendikbudristek, pendidikan di Indonesia dalam lima tahun terakhir telah melewati berbagai tantangan […]
May 9, 2024
Kurikulum Merdeka dan Renungan Hardiknas
Kurikulum Merdeka tidak terlepas dari mengejar materi dengan nilai tertinggi untuk pemenuhan standar kompetensi industri. Oleh. Adinda Putri Iffatuz Zahroh(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kurikulum pendidikan menjadi perkara yang terus hangat diperbincangkan. "Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar" merupakan tema yang diusung pada Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024. Dalam pidato yang disampaikan Mendikbudristek, pendidikan di Indonesia dalam lima tahun […]
May 8, 2024
Hardiknas, Refleksi Dunia Pendidikan
Hardiknas ini akan terus menjadi seremonial belaka dan tidak akan mampu mengatasi masalah dunia pendidikan jika masih berpedoman pada sistem kapitalisme. Oleh. Siti Komariah(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) jatuh pada tanggal 2 Mei 2024. Hampir setiap tahunnya pemerintah mengajak masyarakat Indonesia untuk memperingati Hardiknas sebagai momen penting untuk menyadarkan seluruh elemen […]
May 7, 2024
Refleksi Hardiknas: Mampukah Merdeka Belajar Wujudkan Generasi Emas?
Karena berasaskan sekuler kapitalisme, Kurikulum Merdeka Belajar secara umum belum mampu membawa pendidikan menuju tujuan pendidikan yang benar. Oleh. Nasywa Santoso (Kontribusi NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Hari Pendidikan Nasional yang diperingati setiap tanggal 2 Mei merupakan salah satu bentuk penghargaan dan apresiasi kepada para pahlawan dan tokoh pendidikan yang telah berjuang memperjuangkan hak-hak kaum pelajar untuk mendapatkan pendidikan. […]