March 19, 2024
Polemik Awal dan Akhir Ramadan
Menyikapi polemik penetapan awal dan akhir Ramadan membutuhkan pemahaman yang mendalam tentang aspek keagamaan, teknis, dan politik yang terlibat. Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Ramadan, bulan suci umat Islam, sering kali menjadi momen yang mempertegas perbedaan dalam penetapan awal dan akhir bulan tersebut. Perbedaan ini kerap terkait dengan metode penghitungan (hisab) dan pengamatan langsung (rukyat […]
March 18, 2024
Bulan Ramadan, Saatnya Membangun Spiritualitas
Bulan Ramadan bukan hanya tentang menahan lapar dan haus, tetapi juga tentang memperkaya jiwa dan menguatkan ikatan sosial. Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Bulan Ramadan adalah bulan penuh berkah yang kehadirannya selalu dinantikan, tetapi kenyataannya saat ia tiba, Ramadan kurang dimaksimalkan kehadirannya, bahkan diabaikan seperti tidak ada bedanya dengan bulan-bulan sebelumnya. Seperti yang terjadi pada […]
March 13, 2024
Ramadan, Persiapan Bekal dan Sambutannya
Ramadan, betapa banyak orang yang bangkrut setelah ia berlalu, hanya karena kurang persiapan dan perbekalan dalam menyambutnya. Oleh. Aya Ummu Najwa(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Ramadan telah dinanti. Hari demi hari, tamu istimewa itu kian dekat, seakan menambah kerinduan yang kian lekat. Detik demi detik berjalan pasti, bulan suci yang dinanti akan segera menghampiri. Bulan yang […]
March 8, 2024
Minuman Beralkohol: Antara Gaya Hidup dan Aturan Agama
Minuman beralkohol (minol) adalah minuman dengan kandungan etanol, yakni bahan psikoaktif yang menyebabkan penurunan kesadaran. Oleh. Dia Dwi Arista(Tim Redaksi NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Minuman beralkohol menjadi kebutuhan bagi sebagian masyarakat dunia. Pun minuman ini terkadang menjadi budaya bahkan bagian dari peradaban sebuah bangsa. Sebut saja Jepang dan Korea Selatan. Di sana, sake dan soju adalah jenis minuman […]
February 24, 2024
Lembaga Penerangan dalam Negara
Lembaga penerangan berperan dalam syiar Islam, penggabungan wilayah-wilayah di sekitar daulah Islam, dan pada penancapan keimanan bagi kaum muslim sendiri. Oleh. Netty al Kayyisa(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Lembaga penerangan dalam sebuah negara memang tidak berhubungan dengan pengurusan urusan umat. Namun, dalam negara Islam Khilafah, kedudukan lembaga penerangan sangat penting dan menjadi salah satu dari tiga belas struktur […]
February 9, 2024
Isra Mikraj, Ujian Keimanan Kita
Peristiwa Isra Mikraj menjadi ujian keimanan bagi umat Islam. Orang-orang yang beriman makin kukuh keimanannya. Oleh. Ragil Rahayu, S.E.(Tim Redaksi NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Isra Mikraj merupakan peristiwa yang ajaib sehingga termasuk mukjizat Rasulullah saw. Begitu luar biasa peristiwa ini sehingga mayoritas manusia saat itu meragukan kebenarannya. Allah Swt. menggambarkan peristiwa Isra Mikraj di dalam dua surah. QS […]
February 7, 2024
Tughluk Timur Khan dan Keislamannya
Masuk Islamnya Tughluk Timur Khan tidak luput dari dakwah luar biasa Syekh Maulana Khawaja Ahmad. Ketegasan dan keteguhannya mempertahankan akidah patut diteladani. Oleh. Haifa Eimaan(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kisah hidup Tughluk Timur Khan erat kaitannya dengan bangsa Mongol. Pada awal abad ke-13, dunia dikejutkan dengan kebangkitan bangsa Mongol. Kekaisaran Mongol didirikan oleh Genghis Khan pada tahun 1206. Kekaisaran ini […]
February 5, 2024
Sawang Sinawang
Hidup hanyalah sawang sinawang, maka arahkan pandangan kita pada mereka yang berada di bawah kita dalam hal dunia, agar hati kita dipenuhi rasa syukur. Oleh. Aya Ummu Najwa(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kehidupan ini tak selalu berjalan manis dan bahagia, pun tak melulu berderai pilu dan air mata. Takarannya tak selalu sama, kadang duka lebih mewarnai, […]
February 5, 2024
Penciptaan Manusia dan Kesempurnaan Islam
Dalam Islam, kitab suci Al-Qur'an memberikan pandangan mendalam mengenai penciptaan manusia yang disebut sebagai makhluk yang istimewa. Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Ada sebuah iklan air minum dalam kemasan yang terkenal dengan slogan, "Kebaikan dari alam". Iklan ini seolah-olah mengingatkan kita bahwa sejatinya semua ciptaan (makhluk) berasal dari Allah Swt. Penciptaan manusia adalah salah satu misteri besar yang telah menjadi subjek perenungan dan […]
February 1, 2024
Ihtikar yang Diharamkan
Allah Swt. telah melarang kaum muslim melakukan ihtikar yang akan menyulitkan banyak orang. Ihtikar ini tidak hanya dilarang untuk makanan, tetapi juga barang lainnya. Oleh. Mariyah Zawawi(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com dan Penulis Riak Literasi) NarasiPost.Com-Pada awal-awal terjadinya pandemi Covid-19, masker menjadi salah satu barang yang banyak dicari. Masyarakat membutuhkannya untuk mencegah tertular Covid-19. Sayangnya, masker […]
January 25, 2024
Meraih Cinta Hakiki Menjemput Rida Ilahi
“Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan hanya untuk beribadah kepada-Ku.” (TQS. Az- Zariyat [51]: 56). Oleh. Atien(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-”Jangan bilang cintamu sejati jika masih meminta syarat tapi atau nanti.” Cinta. Satu kata dengan sejuta rasa. Kehadirannya yang tiba-tiba dan tanpa permisi tetap menjadi misteri sejak penciptaan umat manusia. Banyak sekali kisah yang mengharu biru ketika […]
January 24, 2024
Meluruskan Narasi tentang Khilafah
Khilafah bukanlah sebuah ideologi melainkan bagian dari hukum Islam sebagaimana salat, puasa, zakat, waris, jihad, dan sebagainya. Oleh. Harne Tsabbita (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Narasi bahwa Khilafah merupakan ideologi, tepatkah? Mayoritas kaum muslimin sepakat untuk mengatakan bahwa Islam adalah agama yang sempurna. Sebab Islam telah diturunkan oleh Allah untuk mengatur seluruh aspek kehidupan manusia dengan seperangkat aturan […]
January 23, 2024
Waspada Ghisy dalam Jual Beli
Dalam menghindari aktivitas ghisy dapat dilakukan dengan mewaspadai terjadinya kezaliman dan kemudaratan dalam segala aktivitas transaksi yang akan kita lakukan. Oleh. Siti Komariah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Berdagang adalah profesi yang mudah dilakukan dan tidak membutuhkan keahlian khusus. Aktivitas ini pun sangat disukai oleh Rasulullah, sebab beliau dahulu adalah seorang pedagang. Aktivitas berdagang bisa dilakukan oleh siapa saja, baik […]
January 13, 2024
Ummu Fadhl (Lubabah binti Al-Harits)
Pahami peranmu sebagai pencetak generasi Islam. Didiklah dirimu dengan Islam untuk mendidik anakmu. Merekalah para pemimpin agama ini di masa depan. Oleh. Aya Ummu Najwa(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Hari-hari ini, kita banyak menyaksikan tayangan memilukan dari saudara-saudara kita di Palestina yang penuh dengan keteladanan. Betapa tidak, di tengah gempuran bertubi-tubi yang dilancarkan Zionis penjajah, kita […]
January 10, 2024
Boros versus Kikir
"Orang-orang yang jika menafkahkan hartanya, mereka tidak bertindak israf dan tidak pula kikir, tetapi di tengah-tengah di antara keduanya." (QS Al-Furqan [25]: 67). Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Hidup ini bagaikan dua sisi mata uang yang akan saling bersebelahan. Jika orang tidak melakukan kebaikan, sudah pasti ia melakukan keburukan. Hanya saja standar baik dan buruknya itu […]