June 16, 2024
Harga Beras Naik, Rakyat Semakin Tercekik
Persoalan pangan yang sangat krusial ini masih didominasi oleh swasta atau korporasi yang memiliki kemampuan untuk mempermainkan harga. Oleh. Afiynoor, S.Kom(Kontributor NarasiPost.Com & Aktivis Dakwah Surabaya) NarasiPost.Com-Peraturan terbaru yang terbit tentang harga eceran tertinggi (HET) untuk beras medium dan premium, yaitu sesuai Peraturan Bapanas (Perbadan) Nomor 5 Tahun 2024, membuat kenaikan harga beras yang merangkak […]
June 16, 2024
Krisis Moral sang Penjaga Peradaban
Karena itu, jalan terbaik membangun pribadi bermoral hanya bisa dilakukan oleh sistem yang menjadikan akidah sebagai landasan, yakni Islam. Oleh. Sartinah(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com & Penulis Rempaka Literasiku/Bianglala Aksara) NarasiPost.Com-Guru adalah pelita yang menerangi gulitanya kebodohan. Dia adalah pahlawan yang berjuang tanpa pamrih dengan mendedikasikan waktu dan ilmunya untuk mencerdaskan anak bangsa. Pujian selangit untuk […]
June 15, 2024
Pendidikan ala Sekularisme: Polemik Tak Berkesudahan
Tak dapat dimungkiri, banyak sekali petaka yang menimpa murid salam dunia pendidikan ketika diterapkannya sistem sekularisme dalam kehidupan. Oleh. Angesti Widadi(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-"Dari semua pekerjaan berat. Menjadi guru yang baik adalah hal yang paling sulit."(Maggie Gallagher) Benarlah apa yang menjadi sebuah quotes dari Maggie. Jika sekadar mengajar anak murid itu hal yang mudah dilakukan oleh […]
June 15, 2024
Negara Abai, Hak Anak Tergadai
Bagaimana bisa orang memenuhi semua kebutuhan hidupnya, sedangkan negara abai akan kesejahteraan rakyatnya? Oleh. Hadi Kartini(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Viralnya video seorang ibu yang melakukan tindakan asusila kepada anak kandungnya, membuat kita tak habis pikir. Ibu adalah tempat ternyaman dan teraman bagi seorang anak. Namun, tidak semua ibu bisa dijadikan tempat berkasih sayang dan memberikan kasih sayang […]
June 15, 2024
Pinjaman Khusus UKT Bukti Gagalnya Sistem Pendidikan
Pinjaman khusus ini akibat tingginya biaya kuliah. Hal ini menunjukkan bahwa saat ini sangat sulit mendapatkan pendidikan yang layak. Oleh. Rani(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pinjaman semakin merebak, tidak hanya memengaruhi masyarakat, tetapi juga menarik perhatian mahasiswa. Biaya pendidikan yang tinggi saat ini telah menjadi peluang bagi para pebisnis untuk menargetkan mahasiswa. Mahasiswa yang kesulitan membayar biaya kuliah […]
June 15, 2024
Pinjol Solusi Bayar Uang Kuliah, Benarkah?
Pinjol ini mengandung riba, yang sudah jelas keharamannya dalam Islam. Seharusnya pejabat menjauhkan rakyatnya dari segala keharaman, bukan malah menjerumuskan. Oleh. Rini Fajri Yanti(Kontributor NarasiPost.Com dan Aktivis Muslimah) NarasiPost.Com-Pernyataan ngawur kembali disuarakan oleh menteri negeri ini. Kali ini berkaitan dengan dunia pendidikan yang biayanya semakin hari semakin tinggi. Pendidikan yang seharusnya ditanggung oleh negara sebagai […]
June 15, 2024
Pemilihan Pemimpin, Antara Cara dan Metode
Meskipun beragam cara pemilihan pemimpin, hanya ada satu metode dalam mengangkat calon pemimpin sehingga sah menjadi seorang khalifah bagi kaum muslim. Metode tersebut tidak lain adalah baiat. Oleh. Maman El Hakiem (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Usulan Amien Rais agar pemilihan presiden kembali kepada UUD 1945 dengan cara dipilih oleh Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) mendapat penolakan. Salah satunya […]
June 15, 2024
Gas Melon Langka Bikin Sengsara Warga
Kisruh kelangkaan dan mahalnya gas melon bukanlah hal baru di Kota Samarinda. Sebenarnya masalah ini menunjukkan bahwa negara lalai dalam memenuhi kebutuhan pokok rakyat. Oleh. Bunga Padi(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Gas Melon atau gas 3 kilogram kembali langka di pasaran. Hal ini tentu membuat resah warga Kota Samarinda Seberang dan wilayah Palaran. Menurut penuturan dari beberapa agen […]
June 14, 2024
Jerit Rakyat demi Layani para Bandit
Jerit rakyat diabaikan demi mewujudkan ambisi-ambisi keji para kapitalis. Bahkan ini salah satu dosa pemerintah yang dipertahankan secara turun-temurun hampir setiap pergantian rezim. Oleh. Harumi(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Bak sinetron, derita Papua seolah tak berpenghujung. Serangkaian konflik yang terjadi seakan jauh dari kata tamat. Muluskan Ambisi Freeport Selain kabar dari Boven Digoel Papua Selatan yakni pembabatan hutan […]
June 14, 2024
Ibu, Jangan Biarkan Fitrahmu Direnggut!
Dua orang ibu rela mencabuli buah hati sendiri demi iming-iming materi. Miris rasanya membayangkan masa depan anak-anak yang dicabuli oleh ibunya sendiri ini. Oleh. Nur Purnama. I. P.(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-"Seorang ibu adalah semilir angin sejuk yang mengembuskan napas kedamaian dan kasih sayang ke seluruh ruang kehidupan. Ia sangat berpengaruh dalam pembentukan manusia yang baik." (Syekh […]
June 13, 2024
Banjir, Perubahan Iklim, dan Pembangunan Kapitalistik
Banjir akan merusak lingkungan, menyebabkan hilangnya nyawa manusia hingga binatang ternak yang hanyut terbawa arus di dalamnya Oleh. Mariyah Zawawi(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Banjir terus melanda berbagai wilayah di dunia. Hingga pertengahan tahun 2024 ini, banjir telah menerjang Afganistan, Brasil, Indonesia, Kenya, Oman, serta Uni Emirat Arab. Banjir yang luar biasa ini tentu mengakibatkan banyak […]
June 13, 2024
Ibu Pelaku Kekerasan Seksual, Buah Sistem Gagal
Ibu pelaku kekerasan seksual disebabkan oleh kehidupan materialistis yang lahir dari rahim sistem kapitalisme. Demi uang pelaku tega merekamnya dan menukarnya dengan sejumlah uang. Oleh. Sulastri(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kasih sayang ibu sepanjang masa. Itulah ungkapan betapa seorang ibu amat menyayangi anaknya. Namun, hal itu tidak berlaku pada seorang ibu berinisial R berusia 22 tahun di Tangerang yang […]
June 13, 2024
All Eyes on Papua, Ada Apa?
All Eyes on Papua yang digaungkan tidak lain sebagai reaksi dari masifnya penggundulan hutan yang dilakukan oleh para korporasi. Oleh. Siti Komariah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Beberapa minggu lalu, kampanye All Eyes on Rafah menggema di berbagai media sosial. Kali ini giliran kampanye All Eyes on Papua yang menggema di berbagai media sosial. Sebagaimana kampanye All Eyes on […]
June 13, 2024
UU KIA, Benarkah Angin Segar untuk Kerja Lancar?
UU KIA mengondisikan para ibu agar tetap nyaman saat bekerja di luar rumahnya. Padahal, hal ini bisa membuat peran keibuan makin berkurang Oleh. Isty Da’iyah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Proses melahirkan merupakan periode yang krusial bagi seorang ibu dan bayinya. Pemulihan kondisi tubuh di masa transisi, dan tugas menyusui menjadi hal yang harus dijalani. Perkara ini tampaknya akan […]
June 12, 2024
Pendidik Bersikap Amoral, Akibat Korban Sistem
Pendidik seharusnya memiliki perilaku yang baik karena sebagai contoh untuk muridnya. Lalu mengapa seorang pendidik bisa berbuat amoral? Oleh. Sulastri(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pendidik merupakan sosok yang terpuji, ini seperti yang ada di sebuah lagu. TerpujilahWahai engkau ibu bapak guruNamamu akan selalu hidupDalam sanubariku Lirik lagu tersebut mengungkapkan betapa terpujinya seorang pendidik. Namun, ada sosok guru di […]