January 10, 2021
Mengatasi Covid Tak Bisa Andalkan Vaksin
"Tidak ada vaksin yang sempurna mampu memberi perlindungan. Penerima vaksin masih memungkinkan untuk tertular COVID-19, hanya saja diharapkan dampaknya tidak terlalu parah" Oleh. Hanum Hanindita, S.Si (Guru Sekolah Tahfizh Plus Khoiru Ummah Kranggan) NarasiPost.Com-Situasi pandemi Covid 19 di Indonesia saat ini dan dalam tiga sampai enam bulan ke depan akan memasuki masa kritis, mengingat semua […]
January 10, 2021
Islam Menjaga Keragaman Tanpa Menyamaratakan
Berbeda dengan sistem Islam, keberagaman suku, keyakinan, dan bahasa. Sangat dihargai mesti tetap prinsipnya "Bagiku Agamaku dan Bagimu Agamamu" kendati demikian merekapun mendapat hak yang sama dalam hal perlindungan dan haknya dalam menjalankan keyakinan, terbukti ketika sistem Islam tegak di masa Rasulullah, begitu menghargai keanekaragaman dan perbedaan keyakinan warga negaranya, selama mereka mentaati aturan yang […]
January 9, 2021
Kebijakan Tak Etis Bungkam Suara Kritis
Bukan watak seorang pemimpin dalam Islam jika memerintah secara tirani dengan cara membungkam suara kritis dengan hal demikian. Namun sayangnya di sistem demokrasi kapitalis sekuler malah menjadikan aktivitas dakwah sebagai kambing hitam Oleh. Suci Hati, S.M(Aktivis Muslimah Medan) NarasiPost.Com-Dilansir dari laman Tirto.id – Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan, Mahfud MD menyatakan akan mengaktifkan 'polisi […]
January 9, 2021
Merefleksi Kehidupan dengan Islam
Telah nampak kerusakan di darat dan di laut disebabkan karena perbuatan tangan manusia, agar mereka merasakan sebahagian dari (akibat) perbuatan mereka, agar mereka kembali (ke jalan yang benar).(TQS. Ar Rum : 41) Oleh. Reni Adelina, A.Md NarasiPost.Com-Waktu seperti pedang, ketajamannya mampu menguasai kehidupan. Bersifat monokronik dan linear. Terus berputar, berjalan seperti garis lurus, mustahil untuk […]
January 9, 2021
Indonesia Impor Kedelai, Haruskah?
Melejitnya harga kedelai impor menyebakan kelangkaan tempe dan tahu.Pemerintah harus segera turun tangan mengatasinya melalui akar permasalahan tidak langsung menutup lapisan atasnya. Oleh: Dian Salindri(Anggota Komunitas Muslimah Menulis Depok) NarasiPost.Com-Tahun 2021 diawali dengan menghilangnya tempe dan tahu dari peredaran. Bukan hal yang baru sebenarnya kasus langkanya panganan yang sangat digemari masyarakat Indonesia itu. Penyebabnya karena […]
January 9, 2021
Hukuman Kebiri, Benarkah Setimpal untuk Kekerasan Seksual?
Hukuman kebiri bagi pelaku kejahatan seksual tidak akan menyelesaikan akar masalah yang terletak pada pola pikir dan mental pelaku serta tidak dapat menimbulkan efek jera. Selain itu, Komnas juga mengatakan PP itu menjadi bukti lemahnya perhatian negara terhadap para korban Oleh. Renita (Aktivis Muslimah) NarasiPost.Com-Setelah pro-kontra bergulir bertahun lamanya, akhirnya Presiden Jokowi menandatangani PP terkait […]
January 6, 2021
Pembubaran Ormas, Pembungkaman Hak Berserikat
Bahkan syariat Islam mengharuskan adanya jama’ah, kelompok dakwah atau partai-partai Islam pada setiap masa secara terus-menerus, khususnya pada saat negara Islam masih ada, yang berfungsi sebagai muhasabah kepada penguasa di saat penguasa melakukan pelanggaran hukum syara. Oleh. Emmy Emmalya (Pegiat Literasi) NarasiPost.Com-Di akhir tahun 2020, pemerintah membubarkan ormas Islam FPI dengan alasan yang terkesan dipaksakan, […]
January 5, 2021
Ironi Negeri Pengimpor: Kedelai Mahal, Pengusaha Tahu dan Tempe Mogok Produksi
Mudahnya proses impor dan murahnya komoditas di kancah internasional membuat Indonesia menjadi bergantung pada komoditas kedelai impor ditambah pasokan kedelai dalam negeri tidak mampu mencukupi. Maka kondisi ini membuat pengusaha tahu dan tempe Indonesia rentan terdampak fluktuasi harga kedelai. Oleh. Perawati, S.Kom NarasiPost.Com-Indonesia negeri yang kaya, tanahnya sangat subur juga luas, tenaga ahli melimpah ruah […]
January 5, 2021
Demokrasi untuk Siapa?
Kebebasan berpendapat, kebebasan beragama, kebebasan berperilaku, dan kebebasan berkepemilikan adalah pilar demokrasi. Keempat pilar tersebut dianggap sebagai hal yang harus ditegakkan agar demokrasi berjalan sebagaimana seharusnya. Namun nyatanya, benarkah keempat pilar tersebut benar-benar ditegakkan? Oleh. Zahro Al-Fajri NarasiPost.Com-Demokrasi merupakan sistem yang digaung-gaungkan mampu menciptakan kedamaian dunia. Demokrasi dirasa mampu mengatasi permasalahan di tengah masyarakat dan […]
January 5, 2021
Tatap Masa Depan Cerah di 2021
Telah nampak kerusakan di darat dan di laut di sebabkan karena perbuatan tangan manusia supaya Allah merasakan kepada mereka sebahagian akibat dari perbuatan mereka agar mereka kembali ke jalan yang benar.”(TQS. Ar ruum : 41) Oleh. Irma Setyawati, S.Pd (pemerhati masalah sosial) NarasiPost.Com-Tak terasa kita telah melewati tahun 2020 yang penuh duka akibat goncangan pandemi […]
January 5, 2021
Pandemi Tak Berujung, Butuh Solusi Hakiki
Dunia dikejutkan dengan pernyataan Direktur Jenderal World Health Organization (WHO), Tedros Adhanom Ghebreyesus, bahwa pandemi Covid-19 ini bukanlah pandemi terakhir yang melanda dunia. Sehingga penduduk bumi harus bersiap-siap untuk menghadapi kemungkinan hadirnya pandemi-pandemi berikutnya. Oleh: Putri Bunda Harisa NarasiPost.Com-Genap sudah satu tahun pandemi virus Corona melanda dunia. Tepatnya akhir bulan Desember 2019 lalu otoritas Cina […]
January 4, 2021
Hebatnya Islam, Jadi Inspirasi, Aspirasi sekaligus Solusi!
Kesatuan inspirasi dan aspirasi inilah yang menjadikan Islam hadir sebagai solusi. Apabila diterapkan secara kaffah niscaya akan tuntas menyelesaikan aneka masalah yang tak henti merundung negeri ini dan dunia Islam keseluruhan Oleh. Ummu Zhafran(Pegiat Literasi Islam) NarasiPost.Com-Belum lama dilantik, pejabat baru dalam lingkup Kementerian Agama melontarkan kontroversi. Menurutnya agama seharusnya dijadikan sebagai sumber inspirasi dan […]
January 4, 2021
Islam itu Inspirasi, Aspirasi dan Solusi
Islam bukan hanya inspirasi tapi juga aspirasi dan solusi untuk kehidupan manusia. Apalagi di tengah kehidupan saat ini, sistem demokrasi sekularisme telah memunculkan masalah yang multidimensi. Oleh: Zikra Asril, SE (Aktivis Muslimah) NarasiPost.Com-Pernyataan Menteri Agama tentang agama sebagai Inspirasi bukan aspirasi tentu memunculkan pertanyaan bagi publik. Bagi Umat Islam yang mengimani Allah dan RasulNya tentu […]
January 3, 2021
Islam Bukan Sekadar Inspirasi
Kesempurnaan Islam menunjukkan bahwa Islam tidak cukup menjadi inspirasi belaka yang menanamkan nilai kebaikan dalam kehidupan. Namun dengan kesempurnaan Islam maka mampu hadir untuk menjadi soulsi. Jangankan sebatas menjadi inspirasi dan aspirasi, mengatasi problematika umat di semua bidang kehidupan saja Islam mampu Oleh. Armina Ahza (Penggerak Perubahan, CEO Umma Institute) NarasiPost.Com-Dunia mengenal bahwa Islam pernah […]
January 2, 2021
Resolusi 2021, Umat Songsong Abad Khilafah
“Jikalau sekiranya penduduk negeri-negeri tersebut beriman dan bertakwa, pastilah Kami akan melimpahkan kepada mereka berkah dari langit dan bumi, tetapi mereka mendustakan (ayat-ayat Kami) itu, maka Kami siksa mereka disebabkan perbuatannya.”(Qs. Al-A’raf: 96) Siti Nafidah Anshory, M.Ag NarasiPost.Com-Tak ada yang berubah. Tahun 2020 kehidupan masih saja jauh dari berkah. Kesejahteraan masih jadi impian. Kata damai […]