Penulis: Sonia Padilah Riski

Artikel
November 22, 2022

Ilusi Kesejahteraan dengan Pendidikan Vokasi

”Pendidikan vokasi adalah jalan pintas bagi korporasi untuk mencetak pemuda melalui pendidikan dengan segenap ilusi janji kesejahteraannya. Kesejahteraan yang diwarnai pengorbanan kehidupan untuk berperan sebagai budak korporat.” Oleh. Sonia Padilah Riski(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pendidikan vokasi merupakan pendidikan yang cukup diminati saat ini, dengan prospek yang menjanjikan untuk langsung memasuki dunia kerja. Banyak yang menempuh pendidikan vokasi […]
September 19, 2022

Ketika Level Hidup Manusia Meningkat

“Kehidupan kita bukan kehidupan remeh yang harus dijalani dengan kebebasan. Ketika merasakan bahwa kehidupan kita melelahkan, menjemukan, dan tidak ada perubahan, maka artinya Allah Swt. sedang menegur kita untuk berbenah. Karena, pada fitrahnya manusia akan kembali pada Sang Pencipta.” Oleh. Sonia Padilah Riski(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com- Apa yang akan terjadi jika seorang manusia meningkatkan levelnya dalam […]
December 18, 2020

Normalisasi Saudi Dengan Israel, Amerika Serikat Semakin Untung

Dalam pandangan Islam, mendukung normalisasi adalah haram. Tindakan ini terkategori muwalah (bersikap setia) kepada orang kafir.  Menurut Syaikh Taqiyuddin An-Nabhani dalam kitab Nizhomul Islam pada bab Rancangan Undang-Undang Dasar, bahwa setiap individu, partai politik, perkumpulan, jamaah (organisasi) tidak dibenarkan secara mutlak menjalin hubungan dengan negara asing mana pun.  Oleh: Sonia Padilah Riski(Aktivis Muslimah Semarang, Pegiat […]

End of content

No more articles

Resensi

End of content

No more reviews