Penulis: Khaziyah Naflah

Artikel
Bangunlah istana
November 7, 2023

Bangunlah Istanamu di Surga

"Wahai kaumku! Sesungguhnya kehidupan dunia ini hanyalah kesenangan (sementara) dan sesungguhnya akhirat adalah negeri yang kekal.” (QS. Gafir : 39) Oleh. Khaziyah Naflah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Istana adalah istilah yang menggambarkan suatu tempat yang besar, megah, nyaman, nan indah. Pemiliknya adalah seorang Ratu dan Raja yang memiliki banyak pelayan. Seluruh aktivitasnya akan dilayani oleh para pelayannya. Maka, […]
Menjadi Ibu Rumah Tangga..
October 31, 2023

Jangan Malu Berstatus IRT

Seorang ibu yang terdidik, penuh dengan kasih sayang dan ketulusan hati, serta ketekunan dalam mengurus anak-anaknya bisa melahirkan generasi cerdas, sebab ia mampu mengarahkan anak-anaknya menjadi orang hebat. Oleh. Khaziyah Naflah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-"Lo! Sekarang kok di rumah saja, bukannya lulusan sarjana? Wah, eman-eman (sayang-sayang) tuh gelarnya tidak dimanfaatkan? Padahal, dapatnya ‘kan susah, mengeluarkan banyak waktu […]
May 8, 2023

Sistem Sanksi Islam, Mencegah Kriminalitas dengan Tuntas

"Seyogianya, semua hal tersebut wajar saja terjadi dalam sistem kapitalis sekuler. Sebab, selain sistem sanksi sangat lemah yang membuat para mantan narapidana berulah kembali, juga akibat berbagai aspek lainnya yang mendorong mereka untuk melakukan tindak kejahatan." Oleh. Khaziyah Naflah(Kontributor NarasiPost.Com dan Freelance Writer) NarasiPost.Com-Hari raya Idulfitri merupakan momen bahagia bagi seluruh kaum muslim, tanpa terkecuali […]
April 6, 2023

Negeri Subur Swasembada Gula Sulit Terwujud?

"Adanya alih fungsi lahan yang mengakibatkan lahan pertanian kian hari kian sempit. Para petani terus merasa rugi dengan hasil panen mereka, biaya modal besar sedangkan hasil panen minim. Alhasil, tidak sedikit para petani yang banting setir untuk mencari pekerjaan lain agar terus bertahan hidup dan terkadang harus rela menjual tanah-tanah mereka kepada korporasi sebagai modal […]
March 22, 2023

Kemacetan Jalan Akibat Tambang, Bukti Sengkarutnya Tata Kelola Jalan

"Islam memandang bahwa jalan termasuk dalam kategori kepemilikan umum yang sepenuhnya menjadi tanggung jawab negara untuk mengadakannya atau memperbaikinya. Seorang pemimpin wajib memastikan jika masyarakat dapat menikmatinya dengan mudah, nyaman dan lancar." Oleh. Khasiyah Naflah(Kontributor NarasiPost.Com dan Freelance Writer) NarasiPost.Com-Problem jalan hingga saat ini masih menjadi PR bagi pemerintah, mulai dari kemacetan jalan hingga kerusakan […]
Kartu Prakerja Dipercaya Tuntaskan Pengangguran dan Kemiskinan, Benarkah?
February 24, 2023

Kartu Prakerja Dipercaya Tuntaskan Pengangguran dan Kemiskinan, Benarkah?

"Kemiskinan dan pengangguran yang terjadi di negeri ini terjadi secara komprehensif, di mana akar permasalahannya yakni diterapkannya sistem kapitalisme yang membuat negara hanya berfungsi sebagai regulator semata. Pengurusan urusan rakyat pun senantiasa membuat para korporasi mendapatkan untung sebesar-besarnya dengan cara melibatkan mereka dalam pengurusan urusan rakyat." Oleh. Khaziyah Naflah(Kontributor NarasiPost.Com dan Freelance Writer) NarasiPost.Com-Kemiskinan dan […]
December 29, 2022

Fakta Miris Negeri Agraris, Bahan Pokok Kian Naik Tiap Akhir Tahun

"Kenaikan harga bahan pokok menjelang Nataru bukanlah hal yang tabu. Problem ini sudah menjadi masalah klasik yang menghampiri masyarakat di setiap menjelang Nataru dan Perayaan Hari Raya. Rakyat kian dibuat resah dengan kenaikan harga bahan pokok tersebut." Oleh. Khaziyah Naflah (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Selama libur Natal dan tahun baru atau Nataru, harga bahan pokok menjadi sorotan […]

End of content

No more articles

Resensi

End of content

No more reviews