Penulis: Dira Fikri

Artikel
October 10, 2022

Yakinlah Ukhti, Jodoh Pasti Bertamu!

"Keyakinan bahwa Allah Maha Tahu akan segala hal membuat kita tidak khawatir dengan kapan terkabulnya doa kita. Allah lebih mengetahui waktu yang tepat saat jodoh bertamu meminta ijin kepada orang tua kita. Bahkan saat jodoh tak kunjung datang bertamu, kita tetap harus teguh pada keyakinan bahwa ketetapan-Nya adalah yang terbaik untuk hidup kita." Oleh. Dira […]
August 3, 2022

Mengakhiri Puzzle Rumit Arah Generasi Kini

"Generasi kita saat ini hanyalah mengejar aktualisasi diri yang semu. Mengejar pengakuan sesaat dari orang lain melalui jalan viral yang justru bisa menjerumuskan. Materi menjadi tujuan berikutnya, tanpa mau tahu apakah jalan yang ditempuh dibenarkan oleh Penciptanya, yang terpenting adalah bersenang-senang." Oleh. Dira Fikri(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Masyarakat dibuat geger atas meninggalnya seorang bocah asal Tasikmalaya , […]
June 13, 2022

Mencari Titik Terang Honorer

"Pemerintah lebih berfokus kepada efisiensi anggaran, alih-alih memberikan kesejahteraan yang merata kepada seluruh penduduk. Jika permasalahannya adalah memilih kompetensi yang mumpuni untuk menangani layanan kepada masyarakat, maka tenaga honorer yang sudah lama mengabdi yang dirasa masih kurang layak, sedianya diberikan pelatihan sampai memenuhi standar kompetensi yang dibutuhkan." Oleh. Dira Fikri(Kontributor NarasiPost.com) NarasiPost.com- Tak semua honorer […]
May 12, 2022

Islamofobia Meracuni Intelektual

“Kaum intelektual yang dihasilkan dari negara yang mengadopsi sekularisme hanya akan menghasilkan generasi yang materialistis cara pandangnya, hedonis dalam gaya hidupnya, individualistis ketika bermasyarakat, dan bersikap pluralisme saat memandang agama.” Oleh. Dira Fikri NarasiPost.Com-Islamofobia seperti tiada habisnya menjadi racun di tengah kehidupan masyarakat, bahkan di Indonesia yang mayoritas penduduknya beragama Islam. Prof Budi Santosa Purwokartiko, […]
January 7, 2022

Jalan Panjang Menggapai Jaminan Mutu Pendidikan

"Pendidikan adalah kebutuhan primer masyarakat yang wajib terpenuhi. Negara harus menjadi barisan pertama yang memenuhinya secara sempurna bagi setiap individu. Karena tugas menunaikannya adalah bukan saja bagian dari pemenuhan kebutuhan pemerataan pendidikan semata. Namun, bagian dari bentuk perintah Allah sebagai kewajiban melaksanakan _ri'ayah su'unil ummah, yaitu memikirkan, mengelola semua urusan dan nasib umat (rakyat)." Oleh. […]

End of content

No more articles

Resensi

End of content

No more reviews