Program 3 juta hunian
September 8, 2024

Program 3 Juta Hunian, Akankah Terwujud?

Proyek perumahan untuk rakyat yang diselenggarakan pemerintah bukanlah program baru. Gagasan ini sudah ada sejak lama. Oleh. Arum Indah(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Presiden Indonesia terpilih Prabowo Subianto berjanji akan mewujudkan program 3 juta hunian untuk rakyat dalam setahun. Hunian itu terdiri dari 1 juta unit rumah di pedesaan, 1 juta unit rumah di daerah pesisir, […]
Tapera kebijakan zalim
June 9, 2024

Tapera: Kebijakan Zalim untuk Memenuhi Kebutuhan Rumah

Tapera adalah bentuk lepas tangan negara terhadap rakyat dalam memenuhi kebutuhan dasar berupa rumah dengan iuran wajib yang membebani. Oleh. Dewi Sri Murwati(Kontributor NarasiPost.Com & Mahasiswi dan Pegiat Pena Banua) NarasiPost.Com-Polemik mengenai Tapera (Tabungan Perumahan Rakyat) terus memuncak setelah PP Nomor 21 Tahun 2024 tentang Tapera resmi disahkan oleh presiden. Penolakan ini terus terjadi dikarenakan […]
Tapera
June 7, 2024

Tapera, Benarkah Menguntungkan Rakyat?

Tapera tidak menguntungkan melainkan menambah penderitaan rakyat, sebab penghasilan mereka berkurang. Alhasil rakyat makin jauh dari kata sejahtera. Oleh. Mariyah Zawawi(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pemerintah Indonesia akan mewajibkan iuran Tapera bagi pekerja swasta. Iuran sebesar 3% dari gaji itu harus dibayar paling lambat tanggal 10 tiap bulannya. Dari jumlah tersebut, sebesar 2,5% dibayar oleh pekerja […]
Tapera
June 5, 2024

Tapera: Tabungan Pemerasan Rakyat

Tapera bersifat pemaksaan bahkan bisa disebut pemerasan. Jika sebutannya adalah tabungan, berarti sifatnya pilihan. Akan tetapi negara langsung main potong dan diberi sanksi bagi yang tidak mau. Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Negara tidak ada habis-habisnya membuat kisruh di tengah-tengah masyarakat. Bagaimana tidak? Di tengah sulitnya mendapatkan pekerjaan dan makin minimnya pendapatan akibat biaya hidup yang kian […]
Tapera, tabungan pemalak rakyat
June 5, 2024

Tapera, Tabungan Pemalak Rakyat?

Mengetahui kontroversi Tapera dengan melihat dampaknya kepada pekerja. Belajar memahami efektivitas dan mempertanyakan masa depan perumahan. Oleh. Isty Da’iyah(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pemerintah sepertinya lagi butuh banyak pemasukan. Segala cara dilakukan agar negara punya banyak pos-pos pemasukan yang bisa dimanfaatkan. Tidak peduli, meskipun pemasukan itu didapat dari memeras keringat rakyat. Belum pulih kekagetan rakyat atas tingginya kenaikan […]