April 19, 2023

Palestina: Antara Nyawa dan Sepak Bola

”Dari hal tersebut, sebenarnya masyarakat sadar bahwa pengecaman dan penolakan tidaklah berdampak apa pun. Masyarakat pun ikut tak puas dengan hasil penolakan tersebut. Sebab faktanya Palestina tetaplah diserang, bahkan hal itu terjadi tidak lama dari polemik keputusan FIFA dibuat.” Oleh. Nurjanah Triani(Kontributor NarasiPost.Com dan Mahasiswa UIN Syarif Hidayatullah Jakarta) NarasiPost.Com-Usai gagalnya Indonesia menjadi tuan rumah […]
October 12, 2022

Fanatisme Berlebihan, Nyawa Jadi Taruhan

"Sungguh semangat kebanggaan golongan yang sangat berlebihan. Solidaritas kelompok yang kebablasan. Penerapan /ashabiyyah yang tidak pada tempatnya. Alih-alih mempersatukan, fanatisme golongan yang berlebihan ini justru berpotensi merusak kesatuan." Oleh. Hesti Andyra(Kontributor NarasiPost.Com- NarasiPost.Com- Inilah salah satu pertandingan paling mematikan dalam sejarah sepak bola Tanah Air. Laga Arema FC versus Persebaya yang diselenggarakan di Stadion Kanjuruhan […]
October 6, 2022

Kapitalisasi dan Nestapa Sepak Bola

"Harus disadari bersama bahwa sepak bola saat ini sudah bukan lagi sekadar olahraga, namun telah dijadikan olahdana bagi para kapitalis sebagai lahan bisnis yang menggiurkan dan kadang juga menjadi alat politik kekuasaan untuk meraih popularitas." Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com- Turut berduka atas tragedi Kanjuruhan Malang, menurut warta CNN Indonesia, (1/10/2022) tercatat 180 suporter […]