July 29, 2024
Karhutla Berulang, Mitigasi Setengah Hati?
Karhutla yang kini menjadi musibah tahunan merupakan salah satu dampak dari kapitalisasi hutan yang berlindung di balik kebijakan konsesi. Oleh. Sartinah(Tim Penulis Inti NarasiPost.Com & Penulis Rempaka Literasiku/Bianglala Aksara) NarasiPost.Com-Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terus berulang di sebagian wilayah negeri ini. Beberapa wilayah yang rawan terjadi kebakaran hutan adalah Sumatra dan Kalimantan. Berbagai upaya untuk […]