November 14, 2020
Erdogan akan Terus Kembangkan Industri Pertahanan Turki
“Kami adalah satu-satunya 10 negara yang dapat merancang, membangun, dan memelihara kapal perangnya sendiri.” NarasiPost.com -- Presiden Turki pada Kamis (12/11) berjanji untuk lebih meningkatkan industri pertahanan negaranya. "Kami tidak pernah bisa mentolerir pengadaan inventaris [pertahanan] dari luar negeri jika kami dapat memproduksinya sendiri," kata Presiden Recep Tayyip Erdogan pada upacara peresmian fasilitas baru untuk […]
November 12, 2020
Militer China Disebut Punya Sistem Rudal Anti-Radar Baru
SEAD merupakan taktik berbahaya untuk membuka jalan bagi pesawat yang lebih rentan seperti pesawat bomber untuk terbang ke wilayah musuh tanpa berisiko tertembak. NarasiPost.com -- Pasukan bersenjata China yang dikenal dengan Tentara Pembebasan Rakyat (PLA) merilis video yang memperlihatkan jet tempur yang dilengkapi sistem rudal anti-radar baru. Sejumlah analis militer mengatakan jet tempur J-11 BS […]
November 10, 2020
Kamala Harris akan Ubah Kebijakan AS untuk Palestina
Biden dan Harris mengusung solusi dua negara bagi permasalahan Israel dan Palestina. NarasiPost.com -- Wakil Presiden Amerika Serikat (AS) terpilih Kamala Harris mengatakan, pemerintahan Joe Biden akan mengubah sejumlah kebijakan kontroversial Presiden Donald Trump tentang Palestina dan Timur Tengah. Harris membuat banyak janji dalam wawancara akhir pekan lalu dengan Arab American News. "Joe dan saya […]
November 9, 2020
Perjalanan Uni Emirat Arab Longgarkan Syariat Islam demi Investasi Asing
UEA kini mengizinkan pasangan berbeda jenis kelamin yang belum menikah untuk tinggal serumah, melonggarkan larangan minuman beralkohol dan akan memperkarakan secara hukum aksi pembunuhan atas alasan mempertahankan kehormatan keluarga (honor killing). NarasiPost.com -- Pemerintah Uni Emirat Arab (UEA) melonggarkan syariat Islam yang selama ini diterapkan dengan harapan menarik minat investasi asing. UEA kini mengizinkan pasangan […]
November 7, 2020
Gelombang 2 Corona, Eropa Tembus 300 Ribu Kematian
Demi mencegah kasus yang lebih parah, pemerintah setempat memutuskan untuk membantai semua cerpelai di negara tersebut yang diduga mencapai 17 juta ekor. NarasiPost.com -- Gelombang kedua Covid-19 menghantam benua Eropa dengan lonjakan angka kematian mencapai 300 ribu serta lebih dari 12 juta kasus baru dan membuat dilema atas kebijakan lockdown kedua. AFP melaporkan, berdasarkan kumpulan […]
November 1, 2020
Gempa, Turki-Yunani Berduka
Otoritas Turki mencatat terjadi hampir 600 gempa susulan. Puluhan di antaranya berkekuatan lebih dari magnitudo 4,0. Sehingga hal ini mempersulit pencarian mereka yang diyakini masih bernapas di bawah tumpukan puing beton. NarasiPost.com -- Sebanyak 39 orang tewas akibat gempa magnitudo 7 di Turki dan Yunani yang terjadi pada Jumat (30/10) sore. Tim penyelamat masih berpacu […]
October 30, 2020
Usai Penusukan Brutal, Prancis Terapkan Status Keamanan Tertinggi
Status keamanan level tertinggi di seluruh wilayah. NarasiPost.com -- Pemerintah Prancis meningkatkan status keamanan level tertinggi di seluruh wilayahnya usai terjadinya serangan penusukan brutal dan mematikan yang telah menewaskan tiga warganya di depan Gereja Notre Dame, Kota Nice. Pemberlakuan status darurat tersebut itu diumumkan oleh Perdana Menteri Prancis Jean Castex pada Kamis 29 Oktober 2020 di […]
October 28, 2020
Puluhan Ribu Massa Protes Anti-Prancis di Bangladesh
Bangladesh adalah negara berpenduduk 168 juta orang dengan mayoritas Muslim. NarasiPost.com -- Sekitar 10 ribu warga di Bangladesh turun ke jalan ibu kota pada Selasa (27/10) protes atas sikap Presiden Prancis Emmanuel Macron yang membela kartun penghinaan pada Nabi Muhammad. Demonstrasi ini juga menyuarakan boikot produk Prancis. AFP memberitakan kepolisian setempat mengestimasi ada sekitar 40 […]
October 26, 2020
Hamas: Kartun Prancis Provokatif
"Upaya untuk menghidupkan kembali Perang Salib di mana Prancis adalah sumber debutnya." NarasiPost.com -- Hamas mengecam Prancis karena menerbitkan kartun yang merendahkan simbol-simbol Islam. “Dorongan [Presiden Prancis Emmanuel] Macron untuk menerbitkan kartun Nabi [Muhammad] yang menghina, adalah upaya untuk menghidupkan kembali Perang Salib di mana Prancis adalah sumber debutnya,” kata Sami Abu Zuhri, juru bicara […]
October 25, 2020
Presiden China: Kami tidak Takut Ancaman Negara Manapun
Penting untuk berbicara dengan penjajah dalam bahasa yang mereka ketahui, yaitu, perang harus dilakukan untuk mencegah invasi, dan kekerasan harus dihadapi dengan kekerasan. NarasiPost.com -- Presiden China Xi Jinping mengatakan negaranya tidak akan pernah gentar menghadapi ancaman apapun. Ia menegaskan bahwa negara yang berjuluk Negeri Tirai Bambu tidak akan berkompromi dengan kedaulatan dan keamanan negara. […]
October 22, 2020
Obama Ajak Warga AS Depak Trump dari Gedung Putih
Obama secara spesifik mengincar pemilih-pemilih yang kecewa dengan pemerintahan Trump. NarasiPost.com -- Mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama mengajak masyarakat AS memilih mantan wakilnya Joe Biden dalam pemilihan presiden 3 November mendatang. Dalam kampanye untuk Biden ini, Obama mengkritik keras Donald Trump. Ia menyerang Trump atas kegagalan mengatasi pandemi virus corona, gejolak sosial yang […]
October 20, 2020
Israel Utus Delegasi Perdagangan ke Bahrain
Presiden AS Donald Trump mengeklaim, masih terdapat beberapa negara Arab lainnya yang akan mengikuti langkah UEA dan Bahrain. Dia pun berharap Arab Saudi dapat turut melakukan normalisasi dengan Israel. NarasiPost.com -- Pemerintah Israel mengutus delegasi perdagangan ke Bahrain pada Ahad (18/10). Delegasi tersebut dipimpin Kepala Dewan Keamanan Nasional Israel Meir Ben-Shabbat. Dilaporkan laman Anadolu Agency, […]
October 17, 2020
Kasus Corona AS Tembus 8 Juta
Namun, para ahli mengingatkan meski vaksin telah disetujui, peredaran secara luas akan membutuhkan waktu berbulan-bulan. NarasiPost.com -- Jumlah kasus virus corona yang tercatat di Amerika Serikat (AS) menembus 8 juta kasus pada Jumat (16/10). Berdasarkan data Universitas John Hopkins yang dihimpun AFP, jumlah kasus covid-19 negeri Paman Sam merupakan yang tertinggi di dunia. Posisi kedua […]
October 12, 2020
Prancis Catat Rekor Infeksi Corona, 26.896 Kasus Sehari
Tim Darurat Kesehatan Masyarakat Nasional merekomendasikan agar seluruh negara kembali memberlakukan pembatasan seperti saat penguncian awal pada Maret lalu. NarasiPost.com -- Prancis melaporkan rekor tertinggi kasus harian virus corona yakni sebanyak 26.896 dalam tempo 24 jam terakhir pada Sabtu (10/10). Angka ini melampaui rekor sebelumnya pada Jumat (9/10) sebanyak 20.393 kasus Covid-19 dalam sehari. Tingkat […]
October 10, 2020
Palestina: Komunitas Internasional Gagal Hentikan Israel
Palestina menganggap komunitas internasional sebatas memberikan pidato retoris. Narasipost.com, RAMALLAH -- Menteri Luar Negeri Palestina Riyad al-Maliki mengecam komunitas internasional karena gagal menghentikan pelanggaran Israel. Menurut dia, selama ini negara-negara hanya memberikan pidato retoris. Al-Maliki berpendapat situasi kritis di Palestina, termasuk Yerusalem Timur, sebagian besar mencerminkan kelemahan serius dari sistem internasional. "Komunitas internasional mengizinkan Israel […]