January 10, 2022

Menjadi Istri Cemburu, Bolehkah?

"Cemburu yang dianjurkan yaitu cemburu atas ketaatan suami kepada Allah Swt., cemburu kepada sikap penyayang kepada anak-anaknya, dan sebagai istri harus rela berbagi perhatian suami yang tidak hanya pada dirinya lagi." Oleh. Desi Wulan sari, M.,Si. NarasiPost.Com-Sifat cemburu identik dengan sifat yang dimiliki seorang perempuan. Padahal, rasa cemburu itu bisa dimiliki oleh setiap manusia, baik […]
January 1, 2022

Ibuku Sayang

"Ibu, doamu menjadi kekuatanku. Di jalan dakwah ini, doakan aku agar bisa istikamah. Ibu, jalan ini adalah kemuliaan. Aku ingin menapakinya hingga nanti supaya kita bisa bersama-sama ke surga-Nya." Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Tangan yang dulu membelaiku penuh kasih itu kini penuh keriput. Genggamannya tak lagi kuat seperti dulu. Guratan kehidupan menjejak di kedua […]
December 29, 2021

Ketika Cinta Menyapa

"Penglihatan adalah bagaikan anak panah beracun yang dilepaskan dari busur panah iblis. Siapa pun yang meninggalkannya karena takut kepadaku, maka aku akan memberikan ketenangan yang kemanisannya itu dapat ia rasakan di dalam hatinya."(HR. Ahmad dan Ath-Thabari) Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Ketika cinta menyapa, dunia seolah dipenuhi bunga-bunga. Semua tampak indah di pandangan mata. Warna-warni […]
December 21, 2021

Mendidik Anak Lelaki

"Baik ayah ataupun ibu harus mampu bersinergi dan bekerja sama dalam mendidik anak laki-laki, terutama perkara akhlaknya. Ada beberapa hal yang harus ditanamkan orang tua pada anak laki-laki agar mampu memuliakan dan menghargai kaum hawa." Oleh. Afiyah Rasyad( Kontributor NarasiPost.Com ) NarasiPost.Com-Duhai, amanah anak bukan sebatas sebuah eksistensi sebuah keluarga. Terlahir atau tidaknya anak dalam […]
December 15, 2021

Menggores Hati Orang Tua

"Dan rendahkanlah dirimu terhadap mereka berdua dengan penuh kesayangan dan ucapkanlah," Wahai Tuhanku kasihilah mereka keduanya, sebagaimana mereka berdua telah mendidik aku waktu kecil." (TQS. Al-Israa'(17): 24) Oleh: Wening Cahyani NarasiPost.Com-Pernah membaca legenda Malin Kundang? Cerita yang sering diperdengarkan kepada anak-anak. Termasuk kita kini yang sudah beranjak dewasa dan sudah memiliki anak dan cucu. Tidak […]
December 5, 2021

Membahagaiakan Anak Membuatnya Cerdas

"Jika hati anak bahagia, maka anak akan lebih siap dan senang untuk belajar serta ringan dalam melakukan kebaikan. Saat hati anak bahagia, maka anak akan mudah mengikuti arahan orang tua dan memenuhi ajakan orang tua." Oleh: Armina Ahza(Penggerak Perubahan dan CEO Umma Institute) NarasiPost.Com-Membuat anak bahagia adalah bagian dari kesenangan orang tua. Orang tua pasti […]
November 24, 2021

Dalam Doa Ibu

Yakinlah selalu pada janji-Nya. Ibu tak bisa membekalimu dengan segudang harta, tapi percayalah doa ibu akan selalu mengiringimu. Dalam doa ibu, akan selalu ada namamu. Doa terbaik untukmu selalu, anakku sayang. Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Anakku sayang, kini kau telah beranjak dewasa. Kau bukan lagi anak bayi yang suka menangis bila lapar atau haus. […]
November 18, 2021

Ada Surga di Rumah Kita

"Apa pun yang pernah orang tua lakukan di masa lalu yang mungkin menyakitkan bagi anak, juga bukan alasan untuk meninggalkan kewajibannya berbakti kepada orang tua." Oleh. Atien NarasiPost.Com-Kasih ibu kepada betaTak terhingga sepanjang masaHanya memberi tak harap kembaliBagai sang surya menyinari dunia Siapa saja yang mendengar lagu di atas pasti sepakat, betapa besar kasih sayang […]
October 21, 2021

Istirahatlah Sebentar, Bu

Kala kebanyakan manusia masih terpejam terbuai mimpi, engkau telah beranjak dari tidurmu. Memulai hari dengan menyucikan diri menghadap sang Ilahi. Melantunkan doa panjang untuk seluruh keluarga, kerabat, teman, saudara seiman dan para guru serta pengemban dakwah di jalan-Nya. Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Assalamu’alaikum, Bu? Apa kabarmu hari ini? Apakah engkau tengah sibuk di dapur […]
October 15, 2021

Menyiapkan Anak Menghadapi Kematian Orang Tua Tercinta

"Tidak sesuatu pun bagi hamba-Ku yang mukmin, dan Aku pun memberinya pahala saat Aku mencabut nyawa orang yang dicintainya di dunia, kecuali Aku menggantinya di surga kelak."(HR. Abu Hurairah ra ) Oleh: Ita Mumtaz NarasiPost.Com-Saat wabah melanda, kematian terasa di depan mata. Faktanya banyak tragedi kematian yang menyisakan duka tiada tara. Betapa pilu menyaksikan anak-anak […]
October 12, 2021

Membangun Kemandirian Sejak Dini, Menanam Investasi Masa Depan Buah Hati

"Melatih kemandirian pada anak sejak dini, berarti menanam investasi untuk masa depan mereka. Sebab dengan kemandirian, anak-anak akan tumbuh menjadi individu-individu dengan karakter yang baik yang tentunya berguna dalam membangun interaksinya di masyarakat." Oleh. Dwi Indah Lestari NarasiPost.com-“Apa yang ditanam, itu yang dituai”. Pola didik yang kita terapkan pada anak-anak, adalah investasi untuk masa depan […]
October 12, 2021

Jangan Marah, Sayang!

"Tak selalu hal besar yang menimbulkan perselisihan dan perpecahan. Hal kecil yang seolah sepele juga bisa menggoyahkan mahligai perkawinan. Kebiasaan-kebiasaan yang remeh bisa memicu amarah hingga perdebatan." Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Kehidupan pernikahan tak selalu berjalan mulus. Riak-riak kecil sering mewarnai bahtera rumah tangga. Badai juga terkadang hadir menguji nyali dan komitmen yang dipancang […]
October 3, 2021

Rindu Tiada Bertepi

"Kepergianmu juga mengajarkan bahwa Allah Swt selalu ada mendengarkan segala do’a dan harapan hamba_Nya. Aku berharap bisa menjalankan semua amanatmu. Menjadianku wanita tegar dan bijaksana layaknya angsa yang berenang di atas air. Anggun namun tetap bekerja dan tegar walau terluka dalam keistikamahanku." Oleh. Andrea Ausie(Pemred NarasiPost.Com ) NarasiPost.Com-Waktu terus bergulir merayapi lamanya siang dan malam.Tidak […]
September 30, 2021

Spektrum Pahala

"Banyak sekali pengorbanan yang dilakukan orang tua dari anak spesial, demi si buah hati. Bila tidak ada keikhlasan dan kesabaran, maka akan sangat berat. Hanya dengan mengingat Allah saja, semua bisa dijalani. Pahala telah menanti bagi orang tua istimewa ini, sebagaimana firman Allah dalam surat Al-Anfal ayat 28: “Ketahuilah bahwa harta dan anak-anakmu itu hanyalah […]
September 26, 2021

Toxic Parents, Penyakit Tak Disadari Orang Tua

"Toxic parents, tak hanya menjangkiti mereka yang kurang ilmu agama, namun mirisnya banyak yang dikenal sebagai tokoh agama dan aktivis dakwah pun terkena penyakit ini. Sebagai bahan evaluasi dan perenungan bagi para orang tua, maka kita harus bisa mengenali ciri-ciri toxic parents" Oleh: Aya Ummu Najwa(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Toxic parents adalah istilah yang biasa disematkan […]
1 14 15 16 17 18 23