February 24, 2022
Kaulah Bidadari Sesungguhnya
"Kehadiran istri dalam kehidupan rumah tangga adalah laksana bidadari, sebagaimana diisyaratkan oleh Allah Swt.: “Dan di sisi mereka ada bidadari-bidadari yang bermata indah dan membatasi pandangannya.” (QS Ash Shaffat: 48 )" Oleh: Maman El Hakiem NarasiPost.Com-Melalui pintu pernikahan, surga kehidupan terbuka. Pemikiran sekularisme yang membuat menikah seolah perkara yang berat dan serba materialistik. Banyaknya ragam […]
February 23, 2022
Banggalah dengan Banyaknya Anakmu
"Tentunya, anak yang banyak bukanlah anak yang tidak terurus dengan baik, bukan anak-anak yang terlantar setelah ia dilahirkan, juga bukan anak-anak yang tidak terdidik imannya dan akhlaknya. Melainkan, anak-anak yang tumbuh dan berkembang di tangan-tangan hebat seorang pengasuh yaitu ibu yang mendidiknya dengan fondasi keimanan kepada Allah Swt." Oleh. Ahsani Annajma NarasiPost.Com-Di tengah gempuran program […]
February 16, 2022
Iparmu, Musuh dalam Selimut
"Tinggal bersama al-hamwu tetaplah waspada karena ia bisa menjadi musuh dalam selimut yang setiap saat bisa mengancam jiwa. Pelaksanaan sesuai syariat memang berat karena sebagian besar masyarakat tidak paham tentang aturan Islam. Bekal iman yang kuat dan istikamah memegang syariat akan menjadi benteng bagi istri dalam rumah tangganya." Oleh. Wening Cahyani(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Sebuah pepatah […]
February 15, 2022
Memupuk Cinta Kasih Tak Hanya di Hari Kasih Sayang
"Berumah tangga bukanlah ibadah yang sebentar, namun rumah tangga adalah ibadah seumur hidup, sepanjang usia. Maka berkasih sayang hendaknya bukan diniatkan sebab sifat duniawi seperti Valentine. Akan tetapi niat yang dibangun adalah dengan landasan beribadah kepada Allah Swt." Dia Dwi Arista(Tim Redaksi NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Februari tiba, hari kasih sayang menjadi perhatian. Banyak di antara pasangan suami […]
February 13, 2022
Edukasi Suami Terhadap Istri ketika Nusyuz Terjadi
"Ta'dib atau edukasi ini, akan diambil suami ketika istri memang melakukan nusyuz. Namun, nyatanya ada pihak yang salah kaprah hingga menuduh syariat Islam membolehkan KDRT. Hukuman suami dengan pukulan ringan yang tidak membahayakan ternyata dibedah dan dituding sebagai salah satu pelegalan KDRT dalam pernikahan. Lantas benarkah ta'dib (edukasi) suami terhadap istri disebut KDRT? Dia Dwi […]
February 11, 2022
Unconditional Love
"Semua yang kukatakan pada si sulung adalah kutujukan juga untuk diriku sendiri. Menguatkannya sekaligus menguatkanku juga. Merangkulnya dalam cinta. Menerima setiap kekurangan dan mencintai setiap bagian dari dirinya adalah cinta yang bisa kita berikan untuknya, si istimewa." Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Seperti biasa, pagi itu aku kembali ke rumah usai mengantar bungsuku sekolah. Jarak […]
February 10, 2022
Kunci Sakinah Berbiduk Rumah Tangga
"Ketenteraman atau sakinah dalam rumah tangga sebenarnya bukan karena monogami atau poligami. Namun, dominan karena aturan Islam yang menempatkan suami istri memiliki hak dan kewajibannya, sehingga bisa saling memahami untuk sama-sama berbiduk bahtera rumah tangga yang harmonis dan ideologis." Oleh: Maman El Hakiem NarasiPost.Com-Menikah merupakan separuh agama. Banyak implementasi hukum syariat setelah melalui pintu pernikahan. […]
February 8, 2022
Bangga Menjadi "Sarjana Rumah Tangga"
"Jangan berkecil hati jika "hanya" menjadi "sarjana rumah tangga." Walaupun kita bukanlah pegawai kantoran dengan karier yang mentereng, ada banyak hal yang bisa kita lakukan untuk berkontribusi demi mewujudkan peradaban Islam yang gemilang." Oleh. Dian Afianti Ilyas(Tim Redaksi NarasiPost.com) NarasiPost.Com-Ada yang pernah mendapat nyinyiran tetangga karena memilih menjadi ibu rumah tangga? Atau ada yang pernah […]
February 5, 2022
Anak Banyak, Why Not?
"Ummun warobbatul bayt adalah a'dzomul mas'uliyah atau tanggung jawab yang agung. Jika dipahami bahwa punya anak banyak akan menambah kemuliaan, maka why not punya banyak anak?" Oleh. Afiyah Rasyad(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Hantaman ideologi kapitalisme telah menyatu ke dalam tulang sumsum kaum muslim di segala aspek kehidupan, termasuk dalam kehidupan keluarga. Bagaimana gaya hidup dalam rumah […]
February 2, 2022
Drama Disrupsi Rumah Tangga
“Jika bercermin pada banyaknya tayangan yang merusak generasi muda saat ini, baik genre remaja maupun kehidupan rumah tangga tidak bisa dipisahkan dari akar permasalahan utamanya ketika nilai-nilai agama dipisahkan dari sendi kehidupan pergaulan di masyarakat. Banyaknya kasus perselingkuhan yang diumbar pada jejaring media sosial dan diangkat ke layar kaca tidak lebih sekadar nilai manfaat material […]
January 29, 2022
Kelak Usianya telah Senja
"Pernahkah engkau mendengar sabda Baginda Muhammad saw., yang menyebutkan, bila keridaan Allah untuk anak terletak pada kedua orang tuanya? Begitu pun jika kedua orang tuamu murka, maka penduduk langit juga akan murka kepadamu." Oleh. Ahsani Annajma(Penulis dan Pemerhati Sosial) NarasiPOst.Com-Anakku, jika engkau dewasa nanti semoga kelak dapat merenungi firman Raabmu, “Dan Tuhanmu telah memerintahkan agar […]
January 23, 2022
Ketika Anak Bertanya tentang Sang Pencipta
Orang tua bisa menambahkan referensi ayat Al-Qur’an dan hadis yang menjelaskan kisah nabi dan rasul. Dengan demikian, rasa ingin tahu anak akan sesuatu kita jawab bukan dengan “asal-asalan”, tetapi dengan argumentasi yang bisa dipertanggungjawabkan, yaitu sesuai dengan Al-Qur’an dan sunah. Oleh. Annisa Fauziah, S.Si.(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Apa yang menjadi tantangan mendasar bagi para orang tua […]
January 13, 2022
Tulang Punggung Kedua
"Meski hari-harimu begitu sibuk dan melelahkan, namun semua kau jalani dengan keikhlasan. Meski banyak sekali rintangan dalam pekerjaan, namun mampu kau lewati dengan kesabaran." Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Semenjak ayah tiada, engkau menjadi tulang punggung keluarga. Di pundakmulah kini tanggung jawab melindungiku dan ibu berada. Meski ibu masih mampu memenuhi kebutuhan kita, walau seadanya, […]
January 13, 2022
Jangan Biarkan Air Matanya Menetes
"Mintalah selalu doa dan rida ibu, sebab doanya bisa menembus langit dan terkabulkan, serta memudahkan langkah dalam dakwah. Ridanya menjadikan kita kuat untuk melewati setiap ujian dan tantangan dalam perjalanan dakwah. Oleh. Deena Noor(Kontributor Tetap NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Seorang anak berkata kepada ibunya tatkala ia hendak keluar rumah: “Semoga keselamatan untukmu, wahai ibuku, juga rahmat Allah serta […]
January 11, 2022
Drama Disrupsi Rumah Tangga
"Jika bercermin pada banyaknya tayangan yang merusak generasi muda saat ini, baik genre remaja maupun kehidupan rumah tangga tidak bisa dipisahkan dari akar permasalahan utamanya ketika nilai-nilai agama dipisahkan dari sendi kehidupan pergaulan di masyarakat. Banyaknya kasus perselingkuhan yang diumbar pada jejaring media sosial dan diangkat ke layar kaca tidak lebih sekadar nilai manfaat material […]