July 27, 2022

Bencana Ekologi, Buah Busuk Tata Kelola Kapitalis

“Inilah potret buram pembangunan ala kapitalisme sekuler. Negara bukan hanya abai dalam menjaga ekologi lingkungan tetapi ketika bencana alam muncul, justru sikap negara pun hanya sebatas mempersiapkan tanggap darurat bencana. Tidak pernah berupaya untuk naik level menjadi persiapan mitigasi bencana.” Oleh. Mahganipatra(Kontributor NarasiPost.Com dan Aktivis Forum Muslimah Peduli Generasi) NarasiPost.Com-"Rusaknya rakyat disebabkan oleh rusaknya penguasa. […]
July 25, 2022

Cukai Rokok Maslahat untuk Rakyat?

“Dalam konteks negara kapitalisme, produksi rokok tidak akan mengacu pada nilai mudarat atau maslahat, melainkan adanya nilai keuntungan yang didapatkan dari konsumen atau masyarakat yang sengaja dibuat kecanduan dengan mengisap asap kenikmatan aroma tembakau tersebut.” Oleh. Maman El Hakiem(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Pengertian cukai menurut Wikipedia adalah pungutan negara yang dikenakan terhadap barang-barang tertentu yang mempunyai sifat […]
July 23, 2022

Cukai Rokok kian “Ngebul”

“Meski kebijakan tersebut menuai kontroversi, tetapi negaralah sejatinya yang paling diuntungkan dari kenaikan cukai rokok tersebut.” Oleh. Sartinah(Penulis Inti NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-“Peringatan: Merokok Membunuhmu” Demikianlah di antara bunyi peringatan yang selalu terpampang di balik pembungkus rokok. Sayangnya, meski peringatan tersebut selalu dibaca para penggunanya, tetapi tampaknya tidak berdampak signifikan terhadap penurunan jumlah perokok. Walhasil, peringatan tetap […]
July 23, 2022

Hajiku Terhalang Sekat Nasionalisme

"Jika kita lihat, persoalan haji saat ini bak centang perenang, serampangan. Mulai dari lamanya daftar antrean, pengurusan visa mahal dengan birokrasi rumit, pengelolaan dana haji yang tidak transparan, tambahan kuota ditolak membuat publik kian kecewa dan bertanya-tanya, “Apa sebenarnya yang sedang terjadi?“. Benarkah sekadar masalah teknis pemerintah menolak tambahan kuota Arab Saudi? Ataukah ada masalah […]
July 23, 2022

Mi Berformalin masih Beredar, Akibat Sistem Gagal

"Ketika formalin disalahgunakan, bisa dibayangkan nasib generasi di masa mendatang. Makanan halal dan thoyyib yang mestinya dikonsumsi masyarakat, demi tumbuh kembang yang sehat, akan semakin sulit didapat jika negara tak segera bertindak. Karena pada dasarnya, praktik kecurangan dalam pangan tidak begitu saja terjadi jika negara mampu memenuhi kebutuhan pangan dan hak dasar individu masyarakat secara […]
July 23, 2022

Krisis Pangan Mengancam, Bagaimana Dunia Bisa Bertahan?

“Bukan karena jumlah bahan pangannya yang sedikit, namun karena suplai bahan pangan ini terhambat akibat alasan geopolitik. Sementara negara pengimpor yang mayoritas adalah negara-negara berkembang dan miskin yang paling merasakan imbasnya akibat ketergantungan ekonomi yang diciptakan oleh negara-negara kapitalis melalui liberalisasi perdagangan.” Oleh. Dwi Indah Lestari, S.TP(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Krisis pangan menjadi salah satu isu yang […]
July 23, 2022

Kapitalisme Neoliberal Menyebarkan ‘Wabah Krisis’ di Barat dan Timur

“Inilah wujud neoimperalisme dan neokolonialisme di era modern. Menjajah tanpa perang, melainkan dengan senjata utang. Karena beban utang, negara (atas ‘titah’ negara pemberi utang) akan mengerek pajak, men-skip subsidi untuk rakyat, meliberalisasi aset-aset strategis seperti SDA dan migas kepada swasta, asing, dan aseng.” Oleh. Pipit Agustin(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Belum lama ini, sejumlah lembaga internasional seperti IMF, […]
July 23, 2022

Potensi Salah Sasaran Aplikasi Peduli Lindungi untuk Migor Curah

"Dalam sistem kapitalisme, keuntungan dan kebermanfaatan pihak tertentu menjadi prioritas dibandingkan rakyat. Tidak heran apabila lonjakan harga dan kelangkaan minyak goreng terjadi. Pun dalam beberapa opsi penyelesaian masalah terdapat pihak-pihak tertentu yang mengambil kesempatan demi keuntungan pribadi." Oleh. Mutiara(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Polemik minyak goreng dalam negeri belum juga terselesaikan. Sejak awal kelangkaan pada akhir 2021 sampai […]
July 21, 2022

Bukan ACT yang Dibekukan, Sistem Kapitalismenya yang Ditinggalkan

“Wajar muncul kecurigaan alasan pembekuan ACT tidak hanya disebabkan penyelewengan dana tetapi juga karena kedekatannya dengan Islam. Terlebih dilihat dari program, kebijakan dan pernyataan para pejabat negeri selama ini menunjukkan rezim sekarang mengidap Islamofobia.” Oleh. Novianti(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Berawal dari pemberitaan Tempo dalam laporan bertajuk Kantong Bocor Dana Umat, viral dugaan adanya penyelewengan donasi publik oleh […]
July 20, 2022

Degradasi Pesantren Buah Sistem Sekuler

"Kerusakan moral tidak terlepas dari peranan sistem kapitalisme yang berorientasi pada keuntungan semata. Demi mengejar materi, konten-konten tidak bermoral, unfaedah hingga pornografi bebas berseliweran di media informasi. Tak ayal dari media-media tersebut menimbulkan fantasi liar yang menjadi cikal bakal terjadinya perzinaan dan kejahatan seksual." Oleh. Trisna A.B(Aktivis Muslimah, Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com- Lagi-lagi publik dihebohkan dengan […]
July 20, 2022

Es Napas Naga Pembawa Petaka?

"Pemerintah pun kurang menyosialisasikan bagaimana penggunaan zat-zat tersebut dan zat-zat apa saja yang dilarang untuk dicampurkan pada makanan. Sehingga tidaklah heran jika banyak pedagang nakal yang menambahkan zat-zat berbahaya pada kuliner yang ia jual, contohnya boraks dan formalin, keduanya merupakan bahan yang tidak boleh dicampurkan pada makanan." Oleh. Nur Hajrah MS(Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Selasa, 12 Juli […]
July 20, 2022

Sistem Zonasi Menuai Polemik

"Melirik pada fakta yang terjadi di lapangan, ternyata program sistem zonasi pendidikan ini tidak berjalan semulus yang diinginkan, ada banyak polemik yang terjadi baik dari sekolah maupun di kalangan masyarakat. Alih-alih masuk ke sekolah negeri, sekolah negerinya saja belum ada di kelurahannya. Hal ini dikarenakan belum meratanya sekolah negeri di wilayah Indonesia." Oleh. Aslamiah(Kontributor NarasiPost.Com) […]
July 20, 2022

Ancaman Krisis Pangan Dunia, Kapitalisme Bisa Apa?

“Bahkan hari ini kesenjangan tampak nyata, di mana banyak negara maju yang dilingkupi dengan permasalan obesitas, namun di lain sisi negara dihantui oleh permasalahan stunting dan kelaparan yang dahsyat.” Oleh. Asyifa’un Nisa(Kontributor NarasiPost.Com, Pegiat Literasi, dan Mahasiswa Pascasarjana) NarasiPost.Com-Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres dalam pidatonya di Konferensi Tingkat Menteri PBB tentang ketahanan pangan pada Jumat […]
July 20, 2022

Pencabulan di Pesantren: Buah dari Sekularisme

"Kekerasan seksual terhadap para santri tentu bukanlah kesalahan dari pondok pesantren, tetapi kesalahan dari individunya sendiri. Hal tersebut bisa terjadi tentu tidak luput dari sekularisme yang tertanam dari sang guru. Sistem kapitalisme yang memiliki asas sekuler telah berhasil menghancurkan moral manusia, termasuk guru agama." Oleh. Sri Retno Ningrum (Kontributor NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Setelah menjadi buronan selama 6 […]
July 17, 2022

Filantropi Islam dalam Pusaran Stigmatisasi

“Pola eksekusi ‘diktator’ macam ini pernah dilakukan pemerintah pada dua ormas yang dibubarkan dengan kesemena-menaan. Keteguhan keduanya dalam memperjuangkan syariat Islam membuat pembencinya meradang. Rupanya islamofobia sudah merasuki petinggi negeri ini. Kini giliran lembaga pemegang sekaligus penyalur aset umat beserta pengurusnya yang lekat dengan simbol keislaman menjadi sasaran empuk.” Oleh. Tsuwaibah Al-Aslamiyah(Tim Redaksi NarasiPost.Com) NarasiPost.Com-Masyarakat […]